FAKTOR-FAKTOR KEMENANGAN KEMBALI MAHMOUD AHMADINEJAD DALAM PEMILIHAN UMUM PRESIDEN IRAN TAHUN 2009

YULIANI (2010) FAKTOR-FAKTOR KEMENANGAN KEMBALI MAHMOUD AHMADINEJAD DALAM PEMILIHAN UMUM PRESIDEN IRAN TAHUN 2009. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (145kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (47kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (91kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (80kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (60kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)

Abstract

ABSTRAKSI

Pemilihan Umum Presiden Iran telah berlangsung pada tanggal 12 Juni 2009. Hasilnya, tampil sosok Mahmoud Ahmadinejad yang terpilih kembali sebagai Presiden Iran. Sebelumnya rakyat Iran sulit memprediksikan siapa yang akan menggantikan posisi Mahmoud Ahmadinejad sebagai presiden, apakah Mehdi Karroubi, Mohsen Razaee, Mir-Hossein Mousavi atau Ahmadinejad yang akan terpilih kembali sebagai presiden Iran tahun 2009. Presiden Mahmoud Ahmadinejad terpilih kembali menjadi pemimpin Iran

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Hubungan Internasional S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 12 Jul 2022 02:20
Last Modified: 12 Jul 2022 02:20
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/10932

Actions (login required)

View Item
View Item