PENGARUH ERITROPOIETIN TERHADAP KADAR T4 DARAH PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

REZA HAIKAL (2013) PENGARUH ERITROPOIETIN TERHADAP KADAR T4 DARAH PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (162kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (53kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (83kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (43kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (39kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (39kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (38kB)

Abstract

Penyakit ginjal kronik merupakan suatu proses patofisiologis dengan etiologi yang beragam, menyebabkan penurunan fungsi ginjal yang progresif, dan pada umumnya berakhir dengan gagal ginjal. Selanjutnya, gagal ginjal merupakan suatu keadaan klinis yang ditandai dengan penurunan fungsi ginjal yang ireversibel, sehingga pada suatu derajat tertentu memerlukan terapi pengganti ginjal yang tetap, berupa dialisis atau transplantasi ginjal. Eritropoietin berfungsi mengatasi anemia pada gagal ginjal kron

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: GAGAL GINJAL KRONIK, ERITROPOIETIN, HORMON T4.
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 27 Jun 2022 06:47
Last Modified: 27 Jun 2022 06:47
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/13924

Actions (login required)

View Item
View Item