ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, RISIKO TERHADAP MINAT NASABAH DALAM MENGGUNAKAN LAYANAN E-BANKING (STUDI KASUS PADA PT BANK SYARIAH MANDIRI CABANG YOGYAKARTA)

DIESHERA RACHMA PUTRI (2015) ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, RISIKO TERHADAP MINAT NASABAH DALAM MENGGUNAKAN LAYANAN E-BANKING (STUDI KASUS PADA PT BANK SYARIAH MANDIRI CABANG YOGYAKARTA). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (30kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
Abstract.pdf

Download (128kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (259kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (343kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (725kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (383kB)

Abstract

Penelitian ini termasuk jenis penelitian lapangan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah adanya pengaruh kepercayaan, kemudahan, risiko terhadap minat nasabah dalam menggunakan layanan e-banking. Sampel penelitian ini adalah nasabah Bank Syariah Mandiri Cabang Yogyakarta sejumlah 80 orang. Teknik pengumpulan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling. Teknik analisa yang digunakan yaitu regresi linear berganda dengan uji asumsi klasik. Uji asumsi klasik terdiri dari uji normalitas, uji heteroskesdasitas, uji multikolinieritas. Hasil penelitian ini menunjukkan: 1) kepercayaan nasabah dalam menggunakan e-banking berpengaruh signifikan terhadap minat nasabah dengan hasil penelitian sebesar nilai koefisien beta (β) X1 = 0,243 dan menunjukkan t hitung sebesar 2,240 dan nilai Sig. t = 0,028 < Level of Significant = 0,05. 2) kemudahan nasabah dalam menggunakan e-banking berpengaruh signifikan terhadap minat nasabah dengan hasil penelitian sebesar nilai koefisien beta (β) X2 = 0,386 dan menunjukkan t hitung sebesar 3,761dan nilai Sig. t = 0,000 < Level of Significant = 0,05. 3) variabel resiko berpengaruh negatif signifikan terhadap minat nasabah sebesar nilai koefisien beta (β) X3 = -0,215 dan menunjukkan t hitung sebesar 2,261 dan nilai Sig. t = 0,027 < Level of Significant = 0,05.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: EPI 116 KEPERCAYAAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, RISIKO, E- BANKING
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 28 May 2022 02:54
Last Modified: 28 May 2022 02:54
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/18909

Actions (login required)

View Item
View Item