HITUNG JUMLAH LEUKOSIT SEBAGAI FAKTOR PREDIKTOR KEMAJUAN KLINIS PASIEN ULKUS DIABETIKUM

NOVERA WARDALIA (2013) HITUNG JUMLAH LEUKOSIT SEBAGAI FAKTOR PREDIKTOR KEMAJUAN KLINIS PASIEN ULKUS DIABETIKUM. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (168kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (847kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (446kB)

Abstract

INTISARI

Leukosit, disebut juga sel darah putih, merupakan unit sistem pertahanan
tubuh yang mobil. Leukosit sebagian dibentuk di sumsum tulang (granulosit dan
monosit serta sedikit limfosit) dan sebagian lagi di jaringan limfe (limfosit dan sel-sel plasma).

Tujuan penelitian pada penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara Jumlah Leukosit dengan kemajuan klinis ulkus diabetikum.

Jenis penelitian ini adalah observasional dengan desain cohort. Sampel yang digunakan diambil dari catatan medik penderita ulkus diabetikum di unit
rawat inap RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta selama periode 9 september 2012 — 31 ianDesember 2012. Sampel sebanyak 50 orang, diambil dengan consecive sampling. Jumlah Leukosit dianalisis dengan chi-sguare. Dengan menggunakan desain penelitian cohort untuk menguji sampel dengan cara
menganalisa variable penelitian yaitu Jumlah leukosi yang digunakan sebagai faktor yang memprediksi kemajuan klinis ulkus diabetikum pada pasien diabetes mellitus.

Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa nilai P-0.408 (P-0,05) yang berarti bahwa tidak terdapat hubungan antara Jumlah Leukosit terhadap kemajuan klinis ulkus diabetikum pada penderita DM tipe 2.

Kata Kumei » Tnmlah Tanmkaert IT llaye Arahatilaim fal-tar mradiltar
�Abstr

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 29 Mar 2022 03:00
Last Modified: 29 Mar 2022 03:00
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28314

Actions (login required)

View Item
View Item