PERBEDAAN EFEKTIFITAS ANTARA KALSIUM HIDROKSIDA DENGAN METRONIDAZOL GEL 255 SEBAGAI BAHAN STERILISASI SALURAN AKAR PADA NEKROSIS PULPA DISERTAI DENGAN PERIODONTITIS (Kajian Pada Bakteri Aggregatibac

Muhamat Muhtar S. A (2011) PERBEDAAN EFEKTIFITAS ANTARA KALSIUM HIDROKSIDA DENGAN METRONIDAZOL GEL 255 SEBAGAI BAHAN STERILISASI SALURAN AKAR PADA NEKROSIS PULPA DISERTAI DENGAN PERIODONTITIS (Kajian Pada Bakteri Aggregatibac. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (60kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (384kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (93kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (154kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (502kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (511kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (196kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (30kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (49kB)

Abstract

Aggregatibacter actinomycetemcomitans merupakan mikrobiota agen utama penyebab lesi endoperiodontal. Sehingga dibutuhkan bahan sterilisasi saluran akar pada perawatan lesi endoperiodontal diantaranya kalsium hidroksida, chkm dan cresophene. Sebuah altematif lain untuk menunjang perawatan terhadap lesi endoperiodontal menggunakan metronidazol gel 25%. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektifitas kalsium hidroksida dengan metronidazol gel 25% sebagai bahan sterilisasi saluran akar terhadap bakteri Aggregatibacter actinomycetemcomitans. Penelitian ini menggunakan metode difusi sumuran kirby bauer. Sampel sebanyak 10 cawan petri dan dalam 1 cawan petri masing-masing ada 3 lubang sumuran sebagai tempat penanaman bahan uji. Sehingga ada 30 lubang sumuran yang digunakan sebagai sampel. Media pembiakan yang digunakan TSA (Tryptone Soya Agar) dan konsentrasi bakteri 108 CFU (Colonies Forming Unit). Bahan yang digunakan untuk penelitian kalsium hidroksida dan metronidazole gel 25%. Hasil data diuji dengan Independent sample t-test. Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan yang bermakna antara kalsium hidroksida dengan metronidazole gel 25% sebagai bahan sterilisasi saluran akar terhadap Aggregatibacter actinomycetemcomitans. Hasil uji Independent sample t-test menunjukkan bahwa zona irradikal kalsium hidroksida dan zona radikal metronidazole gel 25% dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 (< 0,05).
Kata kunci : Kalsium Hidroksida, metronidazole gel 25 %, Aggregatibacter actinomycetemcomitans.
viii

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran Gigi S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 04 Apr 2022 06:10
Last Modified: 04 Apr 2022 06:10
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28523

Actions (login required)

View Item
View Item