PERBEDAAN PERSEPSI DAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA, GURU DAN KARYAWAN DI LEMBAGA PENDIDIKAN MADRASAH ALIYAH ALI-MAKSUM YOGYAKARTA

Rizca Susri Hastuty (2011) PERBEDAAN PERSEPSI DAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA, GURU DAN KARYAWAN DI LEMBAGA PENDIDIKAN MADRASAH ALIYAH ALI-MAKSUM YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (138kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (550kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (644kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (499kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Merokok merupakan kegiatan yang masih banyak dilakukan oleh banyak
orang, walaupun sering ditulis di surat-surat kabar, majalah dan media masa
lain yang menyatakan bahayanya merokok. Bagi pecandunya, mereka dengan
bangga menghisap rokok di tempat-tempat umum, kantor, rumah, jalan-jalan,
dan sebagainya. Anak-anak sekolah yang masih berpakaian seragam sekolah
juga ada yang melakukan kegiatan merokok.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan persepsi dan perilaku
merokok pada siswa, guru, dan karyawan di MA Ali-Maksum Yogyakarta.

Rancangan penelitian ini menggunakan observasional analitik dengan
pendekatan cross sectional, data diperoleh dari pemberian kuesioner kepada
subyek dengan data primer. Penelitian ini mengambil responden berjumlah 94
orang yang terdiri dari 69 orang siswa, 17 orang guru, dan 8 orang karyawan
di MA Ali-Maksum Yogyakarta.

Analisis dari chi sguare menunjukkan nilai signifikansi antara faktor persepsi
terhadap perilaku merokok siswa adalah 0,073 (p»0,05) dan frekuensi perilaku
merokoknya sebesar 39,1”, nilai signifikansi antara faktor persepsi terhadap
perilaku merokok guru adalah 0,787 (p?0,05) dan frekuensi perilaku
merokoknya sebesar 41,2Y6, nilai signifikansi antara faktor persepsi terhadap
perilaku merokok karyawan adalah 0,028 (px0,05) dan frekuensi perilaku
merokoknya 62,5Y0.

Kata kunci : perbedaan persepsi, perilaku merokok
�PERBEDAAN PERSEPSI DAN PERILAKU MEROKOK
PADA SISWA, GURU DAN KARYAWAN DI LEMBAGA PENDIDIKAN
MADRASAH ALIYAH ALI-MAKSUM YOGYAKARTA

Rizca Susri Hastuty', Titiek Hidayati”

! Program Studi Kedokteran, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan,
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, "Departemen Ilmu Kesehatan
Masyarakat, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan,
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 20 Apr 2022 01:38
Last Modified: 20 Apr 2022 01:38
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/30689

Actions (login required)

View Item
View Item