PERANAN DOMPET DHUAFA YOGYAKARTA DALAM PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT PASCA BENCANA LETUSAN GUNUNG MERAPI DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

MUFTI SUKMO ANGGORO (2013) PERANAN DOMPET DHUAFA YOGYAKARTA DALAM PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT PASCA BENCANA LETUSAN GUNUNG MERAPI DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (211kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (617kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (680kB)

Abstract

letusan gunung Merapi yang terjadi pada tahun 2010 mengakibatkan sejumlah
dampak negatif. Selain korban jiwa, dampak negatif dari letusan gunung Merapi
adalah hancurnya sarana perekonomian korban Merapi. Dompet Dhuafa sebagai
lembaga filantropi (lembaga kemanusian) berusaha untuk memberikan bantuan
kepada korban Merapi. Salah satu sektor yang menjadi perhatian khusus oleh
Dompet Dhuafa adalah bantuan pada sektor ekonomi produktif. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui peranan Dompet Dhuafa terhadap pemberdayaan
ekonomi masyarakat pasca bencana letusan gunung Merapi di Kabupaten Sleman
Yogyakarta. Dalam penelitian ini, metode yang digunakan adalah kualitatif
dengan melakukan observasi dan wawancara langsung kepada beberapa
narasumber.

hasil penelitian setelah melakukan observasi dan wawancara kepada narasumber
menunjukan masih adanya beberapa masalah yang perlu diperbaiki dalam rangka
mewujudkan pemberdayaan masyarakat korban letusan gunung Merapi.

Kata kunci : Pemberdavaan ekonomi dhuafa hencana filantrani

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 01 Jul 2022 02:53
Last Modified: 01 Jul 2022 02:53
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32798

Actions (login required)

View Item
View Item