GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN PENUMPATAN GIGI DI KLINIK FIRDAUS KOTAMADYA YOGYAKARTA

NENA TAMARA (2017) GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN PENUMPATAN GIGI DI KLINIK FIRDAUS KOTAMADYA YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (430kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (278kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (963kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang: Kepuasan pasien dapat timbul setelah melakukan pelayanan
kesehatan gigi dan mulut. Survei kepuasan pelayanan pasien dapat dilakukan
setelah diberikan pelayanan pengobatan pada masyarakat untuk mengetahui
informasi yang dikeluhkan pasien.

Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui gambaran tingkat kepuasan pasien
terhadap pelayanan penumpatan gigi di Klinik Firdaus Kotamadya Yogyakarta.
Metode Penelitian: Jenis penelitian yaitu penelitian deskriptif dengan rancangan
cross sectional, sampel yaitu pasien yang melakukan penumpatan gigi di Klinik
Firdaus Kotamadya Yogyakarta dan bersedia menjadi sampel penelitian yang
diambil dengan cara total sampling pada bulan Oktober 2016 — Januari 2017.
Pengumpulan data menggunakan kuesioner tingkat kepuasan pasien dengan 19
butir pernyataan menggunakan Dental Satisfaction Onestionnaire (DSO) oleh
Davies dan Ware dengan skala Likert yang dimodifikasi.

Hasil Penelitian: Gambaran kepuasan pasien terhadap pelayanan penumpatan
gigi di Klinik Firdaus Kotamadya Yogyakarta yang ditinjau dari 7 dimensi,
pernyataan dengan nilai tertinggi mengenai dokter gigi di klinik berusaha
mengurangi rasa sakit gigi ketika penambalan gigi sedangkan nilai terendah
mengenai pasien dirawat dengan dokter gigi yang sama setiap datang ke klinik.
Kesimpulan: Secara keseluruhan pasien merasa puas terhadap pelayanan
penumpatan gigi di Klinik Firdaus Kotamadya Yogyakarta.

Kata kunci: Penumnatan o1oi kepuasan pasien Dental Sansifaeron
�ABSTRACT

THE DESCRIPTION OF PATIENT SATISFACTION LEVEL DENTAL
RESTORATION SERVICE IN CLINIC FIRDAUS KOTAMADYA
YOGYAKARTA

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran Gigi S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 02 Jul 2022 03:11
Last Modified: 02 Jul 2022 03:11
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32847

Actions (login required)

View Item
View Item