FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBELAJARAN ONLINE PADA MAHASISWA KEPERAWATAN SELAMA PANDEMI COVID-19: LITERATURE REVIEW

HESTI FATHAN NURFAIS FAUZIAH (2022) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBELAJARAN ONLINE PADA MAHASISWA KEPERAWATAN SELAMA PANDEMI COVID-19: LITERATURE REVIEW. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (262kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (247kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (476kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (397kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (304kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (128kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (99kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (178kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (805kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (805kB)

Abstract

Latar Belakang: Pembelajaran online merupakan model pembelajaran jarak jauh berbasis teknologi yang menggunakan fasilitas jaringan internet untuk berinteraksi secara online. Pembelajaran online dilakukan agar dapat meminimalkan kontak langsung diantara mahasiswa dengan mahasiswa atau diantara dosen dengan mahasiswa selama proses pembelajaran meliputi pembelajaran teori maupun keterampilan praktek. Dengan berkembangannya pembelajaran online selama pandemi covid-19 tentunya terdapat hal-hal yang mendukung dan menjadi tantangan dalam pengembangan pendidikan keperawatan. Tujuan: Tujuan literature review ini untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pembelajaran online pada mahasiswa keperawatan selama pandemi covid-19. Metode Penelitian: Metode penelitian ini menggunakan metode literature review melibatkan 3 database seperti ProQuest, PubMed dan ScienceDirect dengan artikel diterbitkan antara tahun 2020-2021 dalam bahasa Inggris. Penelitian ini mengambil artikel penelitian dengan metode kualitatif, kuantitatif dan studi cross setional. Hasil Penelitian: Hasil literature review yang didapatkan berdasarkan telaah 9 artikel menunjukkan bahwa terdapat faktor yang mempengaruhi pembelajaran online pada mahasiswa keperawatan yang terbagi menjadi 2 faktor yaitu faktor pendukung (fleksibilitas pembelajaran online, aplikasi pembelajaran online, media pembelajaran online, perangkat pembelajaran online dan internet) dan faktor penghambat (ketidakstabilan koneksi internet, lingkungan belajar, terbatasnya perangkat pembelajaran online dan beban keuangan tambahan). Kesimpulan: Kesimpulan literature review ini adalah faktor yang mempengaruhi pembelajaran online pada mahasiswa keperawatan selama pandemi covid-19 dibagi menjadi 2 faktor utama yaitu faktor pendukung dan faktor penghambat.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Faktor yang mempengaruhi pembelajaran online, Mahasiswa keperawatan, Pandemic covid-19
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 09 Sep 2022 06:56
Last Modified: 09 Sep 2022 06:56
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/33407

Actions (login required)

View Item
View Item