IDENTIFIKASI AGROEKOSISTEM PADA SETIAP UNIT SATUAN GEOMORFIK KAWASAN LERENG SELATAN GUNUNG MERAPI DI KECAMATAN TURI

ABY YAHYA ZAKARIA (2023) IDENTIFIKASI AGROEKOSISTEM PADA SETIAP UNIT SATUAN GEOMORFIK KAWASAN LERENG SELATAN GUNUNG MERAPI DI KECAMATAN TURI. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (529kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (53kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (94kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (88kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (223kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (159kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (463kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Sebagai gunung aktif, Merapi mengeluarkan erupsi dengan pola efusif dan eksplosif yang salah satunya terjadi pada tahun 2010. Erupsi Merapi tahun 2010 telah menyebabkan kerusakan pada sebagian besar ekosistem gunung merapi. Sesaat setelah terjadinya erupsi, proses suksesi telah dimulai dengan melibatkan faktor alam dan non alam. Dengan adanya proses suksesi, maka pemanfaatan lahan pada kawasan lereng selatan Gunung Merapi harus dilakukan dengan bijak. Agar pemanfaatan lahan sesuai dengan proses suksesi, maka diidentifikasi pola pemanfaatan lahan berdasarkan kondisi agroekosistem sesuai dengan proses geomorfologi Gunung Merapi. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengidentifikasi agroekosistem sesuai dengan masing-masing unit geomorfik yang ada pada Kecamatan Turi. Metode penelitian ini menggunakan metode survei dengan observasi sebagai teknis pelaksanaannya. Data dari penelitian ini dianalisis secara deskriptif dan spasial. Analisis yang dilakukan antara lain adalah analisis vegetasi dan agroekosistem. Hasil dari penelitian ini menunjukkan pembentukan agroekosistem telah berjalan sesuai dengan suksesi. Hal ini ditandai dengan penggunaan lahan berdasarkan sistem tanam, pola tanam, serta tipe agroekosistem yang sesuai pada masing-masing unit geomorfik. Dari total 38 sampel ditemukan sebanyak 5 tipe agroekosistem yaitu kebun campuran, kebun, tegalan, sawah dan pekarangan. Pada kawasan lereng atas dan tengah didominasi oleh hutan sekunder dengan vegetasi berupa tanaman hutan atau tahunan. Sementara pada kawasan lereng bawah dan kaki didominasi oleh lahan budidiaya dengan berbagai macam jenis tanaman pertanian.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Merapi, Agroecosystem, Succession, Geomorphic
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 29 Sep 2023 07:00
Last Modified: 29 Sep 2023 07:00
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/39904

Actions (login required)

View Item
View Item