PENGARUH MANAJER PELAYANAN PASIEN (MPP) TERHADAP KUALITAS PELAYANAN, KEPUASAN PASIEN, DAN KEPUASAN PERAWAT DI RSU SYIFA MEDIKA BANJARBARU

PUGA SHARAZ WANGI (2024) PENGARUH MANAJER PELAYANAN PASIEN (MPP) TERHADAP KUALITAS PELAYANAN, KEPUASAN PASIEN, DAN KEPUASAN PERAWAT DI RSU SYIFA MEDIKA BANJARBARU. S2 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (624kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (928kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (57kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (163kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (286kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (104kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (579kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (615kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (276kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Latar Belakang: Optimalisasi penerapan pelayanan berfokus-pasien di Rumah Sakit Umum Syifa Medika Banjarbaru dibantu oleh tenaga profesional yang disebut Manajer Pelayanan Pasien (MPP). MPP diharapkan dapat meningkatkan kualitas pelayanan dan kepuasan pasien, serta meningkatkan komunikasi, koordinasi, dan kolaborasi dengan profesional pemberi asuhan (PPA) seperti perawat sehingga meningkatkan kepuasan perawat. Tujuan dari penelitian ini adalah mengukur pengaruh MPP terhadap kualitas pelayanan, kepuasan pasien dan kepuasan perawat di RS tersebut.Metode : Penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi semua pasien rawat inap dan semua perawat rawat inap. Jumlah sampel 42 orang pasien dan 34 orang perawat. Analisis data menggunakan Partial Least Square (PLS)Hasil dan pembahasan: diperoleh hasil MPP berpengaruh terhadap kualitas pelayanan (p=0,000; R2=0,331), kepuasan pasien (p=0,000; R2=0,304), dan kepuasan perawat (p=0,000; R2=0,366). Dimensi reliability, assurance dan empathy, mewakili konsep access and support, patient involvement, respect daninformation, menjadi dimensi yang paling berpengaruh terhadap ketiga variabel tersebut. Observasi aktivitas MPP menemukan dokumentasi MPP tidak lengkap, tetapi tidak berkorelasi pada kualitas pelayanan (p=0,953), kepuasan pasien (p=0,973), maupun kepuasan perawat (p=0,352). Pengaruh MPP terhadap pasien dan perawat lebih didominasi dari sisi pendekatan interpersonal dan emosionaldibandingkan dengan sisi teknikal kelengkapan aktivitas.Kesimpulan : MPP berpengaruh terhadap kualitas pelayanan, kepuasan pasien, dan kepuasan perawat.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Case manager; nurse satisfaction; patient satisfaction; service quality
Divisions: Fakultas Pasca Sarjana > Administrasi Rumah Sakit S2
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 07 Feb 2024 03:34
Last Modified: 07 Feb 2024 03:34
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/43639

Actions (login required)

View Item
View Item