ANALISIS PRODUKTIVITAS TIGA KOMODITI SAYURAN DI KABUPATEN BANTUL TAHUN 2012-2021

DANANG ALMAYDA HARYATEJA (2024) ANALISIS PRODUKTIVITAS TIGA KOMODITI SAYURAN DI KABUPATEN BANTUL TAHUN 2012-2021. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (354kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (111kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (26kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (23kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (174kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (464kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (76kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (171kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (579kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kabupaten Bantul merupakan wilayah yang banyak memproduksi sayuran khususnya bawang merah, cabai besar dan cabai rawit. Tingkat kebutuhan sayuran tersebut meningkat seiring bertambahnya jumlah penduduk sehingga untuk memenuhi permintaan pasar perlu dilakukan peningkatan produktivitas komoditas hortikultura secara berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan menganalisis produktivitas tiga komotidi sayuran (bawang merah, cabai besar dan cabai rawit) dan menganalisis potensi pengembangan tiga komoditi sayuran berdasarkan produktivitas disetiap wilayah kecamatan di Kabupaten Bantul. Analisis produktivitas tanaman hortikultura dengan menggunakan stastistik deskriptif dan diagram kartesius. Hasil analisis rata-rata produktivitas selama 10 tiap komoditas bawang merah 100,5 kw/h, cabai besar 42,93 kw/h dan cabai rawit 36,67 kw/h. Wilayah yang berpotensi untuk komoditas bawang merah yaitu kecamatan imogiri, sanden dan kretek. Cabai besar berpontesi di kecamatan sanden dan kretek sedangakan untuk Cabai rawit di kecamatan Imogiri, Sedayu dan Pundong.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Productivity, shallots, large chilies, cayenne pepper
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi S1
Depositing User: Bima
Date Deposited: 04 Jun 2024 04:18
Last Modified: 04 Jun 2024 04:18
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/45719

Actions (login required)

View Item
View Item