ANALISIS SEMIOTIKA REPRESENTASI MASKULINITAS LAKI-LAKI MUSLIM PADA IKLAN AUDIO VISUAL SKINCARE KAHF VERSI #PERJALANANBERKAHF

YUSUF HASIM (2024) ANALISIS SEMIOTIKA REPRESENTASI MASKULINITAS LAKI-LAKI MUSLIM PADA IKLAN AUDIO VISUAL SKINCARE KAHF VERSI #PERJALANANBERKAHF. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (930kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (840kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (166kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (737kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (202kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (130kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (798kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12MB)

Abstract

Perkembangan teknologi digital telah mendorong transformasi model pemasaran, termasuk pemasaran digital yang semakin kuat mempengaruhi kehidupan manusia. Salah satu media digital yang memiliki pengaruh besar adalah Youtube yang menjadi platfrom efektif bagi penyebaran informasi melalui konten visual menarik. Di antara berbagai jenis iklan yang tayang di Youtube, muncul inovasi produk perawatan wajah pria yang memadukan konsep maskulinitas dengan nilai-nilai religius Islam. Kahf, Produk perawatan kulit khusus pria yang pertama kali diperkenalkan oleh PT Paragon Technology and Innovation, mengusung konsep halal dan memanfaatkan kampanye #perjalananBerKahf yang berfokus pada nilai kebaikan dan keberkahan dalam kehidupan sehari-hari. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis representasi maskulinitas Muslim dalam iklan Kahf melalui pendekatan semiotika. Kajian ini menunjukkan bahwa iklan Khaf tidak hanya mempromosikan produk, tetapi juga membangun citra maskulinitas pria Muslim yang menampilan fisik yang sopan dan sesuai syariat, serta karakter yang mencerminkan ketaatan, kepedulian, dan tanggung jawab sosial. Tetapi tidak hanya menjalankan kewajiban agama, tetapi juga menunjukkan sikap empati yang tinggi terhadap orang lain. Sehingga Iklan ini secara jelas berupaya menantang pandangan tradisional tentang maskulinitas dengan menampilkan perawatan diri sebagai aspek penting dalam identitas laki-laki Muslim modern.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kahf, Muslim Masculinity, Male Representation
Divisions: Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam S1
Depositing User: Yuliana Ramawati
Date Deposited: 05 Nov 2024 03:52
Last Modified: 05 Nov 2024 03:52
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/48576

Actions (login required)

View Item
View Item