EFEKTIVITAS DESA ANTI POLITIK UANG SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN POLITIK UANG DI MASYARAKAT PADA PEMILU TAHUN 2019 (STUDI KASUS DESA SARDONOHARJO KECAMATAN NGAGLIK KABUPATEN SLEMAN)

Mohammad Ilhamsyah (2020) EFEKTIVITAS DESA ANTI POLITIK UANG SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN POLITIK UANG DI MASYARAKAT PADA PEMILU TAHUN 2019 (STUDI KASUS DESA SARDONOHARJO KECAMATAN NGAGLIK KABUPATEN SLEMAN). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (282kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (156kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (547kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (538kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (532kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (332kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (232kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (876kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK

Progaram desa APU yang dikembangkan oleh Desa Sardonoharjo Kecamatan Ngaglik Kabupaten Sleman yang bekerja sama dengan pihak-pihak yang memiliki kepedulian terhadap pencegahan kegiatan politik uang yang terjadi di masyarakat pada pemilu tahun 2019 yang dilaksanakan serentak di Indonesia membuahkan pencapaian dalam pembentukan program desa APU. Politik uang adalah pemberian uang tunai, barang, jasa, dan keuntungan ekonomi lainnya (seperti proyek atau penyediaan pekerjaan) yang didistribusikan oleh politisi termasuk didalamnya keuntungan yang ditujukan untuk individu Aspinal (2015:4) dan metode dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif diskriptif. Data yang diperoleh melalui data primer dan sekunder, teknik pengumpulan data yang digunakan adalah penyebaran kuesioner kepada responden dengan populasi sebanyak 13.645 orang yang terdaftar dalam daftar pemilih tetap, responden yang dijadikan sampel sebanyak 45 orang, wawancara, dan dokumentasi. Teknik sampel yang digunakan adalah menggunakan metode purposive sampling yaitu pengambilan sampel berdasarkan penetapan sampel dengan memilih beberapa sampel tertentu atau kreteria. Dalam penyelenggaraan program desa APU di Desa Sardonoharjo menimbulkan efek berjangka panjang pada program tersebut, sehingga program desa APU mampu menyadarkan masyarakat terhadap kebiasaan buruk masyarakat yang menerima suap bisa berkurang pada pemilu tahun 2019.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Pemerintahan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 13 Oct 2021 03:09
Last Modified: 28 Oct 2021 04:11
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/1075

Actions (login required)

View Item
View Item