HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG GANGGUAN JIWA TERHADAP PERAN SERTA KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA DENGAN GANGGUAN SKIZOFRENIA DI UNIT RAWAT JALAN RS GRHASIA DIY

RIZCA AUGUSTIANY (2009) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG GANGGUAN JIWA TERHADAP PERAN SERTA KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA DENGAN GANGGUAN SKIZOFRENIA DI UNIT RAWAT JALAN RS GRHASIA DIY. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (188kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (28kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (77kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (19kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB)

Abstract

INTISARI

Latar Belakang : Kecenderungan meningkatnya angka gangguan mental psikiatri dikalangan masyarakat saat ini dan yang akan datang akan terus menjadi masalah.Setiap tahunnya jumlah klien kesehatan jiwa cenderung mengalami peningkatan (Boedja, 2003). Peran keluarga dipandang sebagai naluri untuk melindungi anggota keluarga yang sakit. Tugas keluarga dan pengetahuan yang harus dimiliki oleh keluarga klien skizofrenia adalah merawat anggota keluarga yang sakit serta menciptakan lingkungan

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 11 Jul 2022 02:42
Last Modified: 11 Jul 2022 02:42
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/11181

Actions (login required)

View Item
View Item