FANNY SETYANA LOVITASARI (2012) PENGARUH PROGRAM EKSTENSIFIKASI, PROGRAM INTENSIFIKASI, KETENTUAN PERPAJAKAN, KEPATUHAN WAJIB PAJAK, KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PEMENUHAN KEWAJIBAN PAJAK PENGHASILAN. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (63kB)
Bab I.pdf
Download (46kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (113kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (170kB)
Abstract
Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah factor yang dapat membantu suatu program dalam mempengaruhi pemenuhan kewajiban perpajakan. Dalam penelitian ini faktor yang mempengaruhi pemenuhan kewajiban perpajakan adalah program ekstensifikasi, program intensifikasi, ketentuan perpajakan, kepatuhan wajib pajak, kualitas pelayanan, untuk masingmasing variabel dapat diukur dengan instrument penyataan Mistahul, Fajar, dan Dyah. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah wajib pajak yang sudah terdaftar di Kantor Pajak seluruh DIY. Model statistic yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda dengan sekali uji. Pengujian ini menguji pengaruh program ekstensifikasi, program intensifikasi, ketentuan perpajakan, kepatuhan wajib pajak, kualitas pelayanan terhadap pemenuhan kewajiban pajak penghasilan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa program ekatensifikasi berpengaruh positif signifikan terhadap pemenuhan kewajiban pajak penghasilan, program intensifikasi tidak berpengaruh terhadap pemenuhan kewajiban pajak penghasilan, ketentuan perpajakan tidak berpengaruh terhadap pemenuhan kewajiban pajak penghasilan, kepetuhan wajib pajak berpengaruh positif terhadap pemebuhan kewajiban pajak penghasilan, kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap pemenuhan kewajiban pajak penghasilan.
Kata Kunci: program ekstensifikasi, program intensifikasi, ketentuan perpajakan, kepatuhan wajib pajak, kualitas pelayanan, pemenuhan kewajiban pajak penghasilan.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | PROGRAM EKSTENSIFIKASI, PROGRAM INTENSIFIKASI, KETENTUAN PERPAJAKAN, KEPATUHAN WAJIB PAJAK, KUALITAS |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi S1 |
Depositing User: | Unnamed user with email robi@umy.ac.id |
Date Deposited: | 05 Jul 2022 02:33 |
Last Modified: | 05 Jul 2022 02:33 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/12452 |