Komunikasi Interpersonal Dalam Pembinaan Keagamaan Muallaf di Yayasan Mualaf Center Yogyakarta

Amanda Chintyasari Idris (2020) Komunikasi Interpersonal Dalam Pembinaan Keagamaan Muallaf di Yayasan Mualaf Center Yogyakarta. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (342kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (30kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (217kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (307kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (53kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (278kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (33kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (96kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (600kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui lima sikap positif yang mendukung komunikasi interpersonal yang diterapkan dalam proses pembinaan keagamaan oleh pembina kepada muallaf binaan di Yayasan Mualaf Center Yogyakarta. Selain itu juga untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi proses pembinaan keagamaan bagi muallaf di Yayasan Mualaf Center Yogyakarta. Penelitian ini peneliti lakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan data dianalisis secara deskriptif yaitu peneliti menganalisis data-data yang telah dikumpulkan. Penentuan informan menggunakan teknik purposive. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi/ pengamatan, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Teori yang digunakan yaitu teori komunikasi interpersonal menurut Joseph A. Devito.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembina dapat menerapkan komunikasi interpersonal dengan muallaf selama proses pembinaan keagamaan di Yayasan Mualaf Center Yogyakarta dengan memperhatikan sikap-sikap positif diantaranya 1) keterbukaan, 2) empati, 3) sikap mendukung, 4) sikap positif, dan 5) kesetaraan. Selain itu, juga menunjukkan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi proses pembinaan keagamaan tersebut meliputi faktor pendukung yaitu adanya buku panduan muallaf, kesabaran dari pembina, muallaf yang kooperatif, menjalin kerja sama dengan para takmir masjid, dan dukungan dari para donatur. Serta faktor penghambat antara lain terdapat beberapa muallaf yang masih dalam kasus tertentu yang harus segera diselesaikan, keluarga muallaf yang masih anti dengan Islam, pengaturan jadwal waktu pembinaan, lingkungan tempat tinggal muallaf yang tidak mendukung kemuallafannya, muallaf yang ingin segera mendapatkan sertifikat, dan tempat tinggal muallaf di luar jangkauan para pembina.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 13 Oct 2021 02:00
Last Modified: 29 Oct 2021 02:58
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/1386

Actions (login required)

View Item
View Item