IWAN RISTIAWAN (2014) PENGARUH DIMENSI KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, MOTIVASI INTRINSIK DAN KEADILAN KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KOMITMEN AFEKTIF PADA PERAWAT RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.docx
Download (121kB)
Abstract.docx
Download (20kB)
Bab I.docx
Download (28kB)
Bab II.docx
Restricted to Registered users only
Download (66kB)
Bab III.docx
Restricted to Registered users only
Download (38kB)
Bab IV.docx
Restricted to Registered users only
Download (72kB)
Bab V.docx
Restricted to Registered users only
Download (23kB)
Naskah Publikasi.docx
Download (60kB)
Naskah Publikasi.docx
Download (58kB)
Lampiran.docx
Restricted to Repository staff only
Download (88kB)
Abstract
Latar belakang : Rumah Sakit tentunya layaknya organisasi yang dihadapkan oleh situasi struktural yang berjenjang. Sepertinya hal perawat akan di pimpin oleh kepala ruang yang tentunya mempunyai karakteristik yang berbeda-beda dalam setiap pemimpin. Kepemimpinan transformasional merupakan kepemimpinan yang diyakini oleh beberapa pendapat kepemimpinan yang baik dibanding kepemimpinan yang lain karena dampaknya diyakini akan sangat berpengaruh terhadap karyawan terkait komitmen afektif di tempat para karyawan bekerja, selain itu juga penilaian perawat dilihat dari motivasi intrinsik yang dimilikinya apakah komitmen itu lahir dari masing-masing perawat sehingga menimbulkan pengaruh terhadap komitmen afektif. Gaji dan tunjangan terkait keadilan kompensasi finansial yang diberikan juga akan berpengaruh dengan komitmen afektif pada perawat di RS. PKU Muhammadiyah Yogyakarta.
Metode penelitian : Jenis penelitian dengan penelitian kuantitatif dengan pendekatan penelitian deskriptif dengan tipe rancangan cross sectional survey. Menggunakan analisis regresi berganda. Subyek penelitian semua perawat di RS. PKU Muhammadiyah Yogyakarta yang berjumlah 232 korespondensi dengan kuesioner yang kembali dan yang dijadikan untuk olah data sejumlah 120 kuesioner.
Hasil : Menunjukkan bahwa pada motivasi inspirasional nilai signifikan p>0,05 (0,062), pengaruh ideal dengan nilai signifikan p>0,05 (0,490), stimulasi intelektual dengan nilai signifikan p>0,05 (0,155), dan keadilan kompenasasi finansial dengan nilai signifikan p>0,215 yang berarti tidak ada pengaruh secara positif signifikan terhadap komitmen afektif sebagai variabel terikat, dan faktor yang berpangaruh positif signifikan pada variabel motivasi intrinsik dengan nilai signifikan p
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DIMENSI MOTOFASI INSPIRASIONAL DIMENSI PENGARUH IDEAL DIMENSI PERTIMBANGAN INDIVIDUAL DIMENSI STIMULASI INTELEKTUAL MOTIVASI INTRINSIK KEADILAN KOMPENSASI FINANSIAL KOMITMEN AFEKTIF |
Divisions: | Fakultas Pasca Sarjana > Administrasi Rumah Sakit S2 |
Depositing User: | Unnamed user with email robi@umy.ac.id |
Date Deposited: | 23 Jun 2022 08:00 |
Last Modified: | 23 Jun 2022 08:00 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/14130 |