UPAYA TNI DALAM MENINGKATKAN WAWASAN INTERNASIONAL TARUNA AKADEMI MILITER MAGELANG.

SASTRI AYUNINGTYAS (2014) UPAYA TNI DALAM MENINGKATKAN WAWASAN INTERNASIONAL TARUNA AKADEMI MILITER MAGELANG. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.doc
Restricted to Repository staff only

Download (19MB)

Abstract

Menghadapi era globalisasi, demi melindungi semua warga negaranya, TNI melalui Akademi Militer berupaya mengembangkan kemampuan mempertahankan keamanan calon pemimpinnya dengan meningkatkan wawasan internasional taruna, upaya-upaya yang dilakukan dibatasi pada pertukaran taruna dan instruktur ke luar negeri. Penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif, studi pustaka, dan wawancara dengan dua orang taruna dan pembina taruna. Dari hasil observasi dan wawancara, upaya-upaya TNI yaitu mengadakan pertukaran taruna dan instruktur dari berbagai negara seperti United Military Academy ( USMA ) , Australia lewat Royal Military Cadet (RMC ) , Thailand lewat Chulachomklao Royal Military Academy ( CRMA ) , Singapura lewat the Officer Cadets School ( OCS ), dan Korea Selatan, dari pertukaran diharapkan dapat menghasilkan kontribusi untuk meningkatkan pertahanan dan keamanan negara.

Kata kunci : Upaya TNI, Wawasan Internasional

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: UPAYA TNI WAWASAN INTERNASIONAL
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Hubungan Internasional S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 23 Jun 2022 03:13
Last Modified: 23 Jun 2022 03:13
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/14477

Actions (login required)

View Item
View Item