STRATEGI PENGEMBANGAN DESA WISATA KELOR BANGUNKERTO KECAMATAN TURI KABUPATEN SLEMAN

Firda Noor Fajrin (2020) STRATEGI PENGEMBANGAN DESA WISATA KELOR BANGUNKERTO KECAMATAN TURI KABUPATEN SLEMAN. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (134kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (512kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (274kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (597kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (330kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (397kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (155kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (964kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (750kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

INTISARI

STRATEGI PENGEMBANGAN DESA WISATA KELOR BANGUNKERTO KECAMATAN TURI KABUPATEN SLEMAN. 2020. FIRDA NOOR FAJRIN (Skripsi dibimbing oleh FRANCY RISVANSUNA F & LESTARI RAHAYU). Tujuan dari penelitian ini untuk 1.) Mengidentifikasi faktor dari lingkungan internal dan eksternal yang berpengaruh terhadap pengembangan Desa Wisata Kelor 2.) Mengetahui strategi yang tepat dalam pengembangan Desa Wisata Kelor. Responden dalam penelitian ini yaitu pengelola, masyarakat sekitar, dan wisatawan Desa Wisata Kelor. Metode analisis yang digunakan yaitu Analisis SWOT dan Matriks QSPM. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan disimpulkan bahwa faktor lingkungan internal yang berpengaruh terhadap pengembangan Desa Wisata Kelor terdapat dua yaitu kekuatan dan kelemahan, faktor internal kekuatan yang berpengaruh adalah adanya sungai sebagai wisata air, sedangkan yang menjadi faktor internal kelemahan adalah belum terdapat lahan parkir, dan belum terdapat lapak khusus pedagang. Faktor eksternal terdapat dua yaitu peluang dan ancaman, faktor eksternal peluang yang berpengaruh adalah membuka lapangan pekerjaan, sedangkan faktor eksternal ancaman yang utama adalah persaingan desa wisata yang telah ada. Strategi pengembangan yang menjadi prioritas utama berdasarkan Analisis Matriks QSPM yaitu mengembangkan ciri khas dari Desa Wisata Kelor.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 13 Oct 2021 01:45
Last Modified: 30 Oct 2021 06:46
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/1452

Actions (login required)

View Item
View Item