PENGARUH BINA KELUARGA MANDIRI (BKM)TERHADAP KEMANDIRIAN KELUARGA DALAM MENCEGAH TERJADINYA POSTPARTUM BLUES.

MEILANI INDRIYANTI (2014) PENGARUH BINA KELUARGA MANDIRI (BKM)TERHADAP KEMANDIRIAN KELUARGA DALAM MENCEGAH TERJADINYA POSTPARTUM BLUES. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf

Download (358kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (796kB)

Abstract

*367 Latar Belakang : Angka kejadian postpartum blues di Asia cukup tinggi antara 26-85%, sedangkan di Indonesia antara 50-70% (Iskandar, 2007). Penyebab tingginya postpartum blues kurangnya dukungan suami dan keluarga terhadap ibu selama kehamilan dan proses persalinan. Kejadian postpartum blues apabila tidak dapat ditangani dengan baik maka akan terjadi depresi postpartum yang berkembang menjadi psikosis pasca salin.
Tujuan Penelitian : mengetahui seberapa besar pengaruh Metode Bina Keluarga Mandiri (BKM) terhadap kemandirian keluarga dalam mencegah terjadina postpartum blues.
Metode Penelitian : Experimental, dengan desain Quasy Eksperimental dan rancangan “post test with control group” dan menggunakan pendekatan prospektif. Cara pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling, analisis data menggunakan uji Manwhitney U-Test.
Hasil Penelitian : Tingkat kemandirian keluarga dalam pencegahan postpartum blues kelompok intervensi sebanyak 8 (53,3%) keluarga pada kategori keluarga mandiri tingkat III dan kelompok kontrol sebanyak 7 (46,7%) keluarga pada kategori keluarga mandiri tingkat II. Dibuktikan dengan uji Mann Whitney nilai signifikasi 0,005 (p

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: *367 BINA KELUARGA MANDIRI - KEMANDIRIAN - POSPARTUM BLUES
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 28 Dec 2021 03:49
Last Modified: 28 Dec 2021 03:49
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/14962

Actions (login required)

View Item
View Item