MANAJEMEN PENGELOLAAN LIMBAH PADAT DI TPA BANTAR GEBANG (STUDI PENELITIAN TPA BANTAR GEBANG TAHUN 2004-2005

MARINA SUCIANTI (2007) MANAJEMEN PENGELOLAAN LIMBAH PADAT DI TPA BANTAR GEBANG (STUDI PENELITIAN TPA BANTAR GEBANG TAHUN 2004-2005. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (329kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (650kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (393kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (984kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (71kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (411kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (47kB)

Abstract

Dalam penelitian ini penulis menggunakan metoda penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif dimana data yang digunalcan berbentuk uraian-uraian atau kalimat-kalimat yang merupakan informasi mengenai keadaan sebagaimana adanya sumber data. dalam hubungannya dengan masalah yang diselidiki. Dari penelitian dan analisa penulis, temyata TPA Bantar Gebang ini tidak menerapkan konsep sanitary landfill sebagaimana yang direncanakan semula karena sampah ditumpuk, diratakan, dipadatkan, dan dibiarkan membusuk serta mengurai scndiri secara alami. Sampah tidak ditutup dengan lapisan tanah secara sempuma sehingga mcnimbulkan bau yang menyengat. Disamping itu IPAS (instalasi pengolahan air sampah) juga tidak berfungsi dengan baik sehingga air sampahnya merembes kemana-mana. Sistem ini lebih tepat disebut Open Dumping. Dalam hubungan ini Pemerintah DKI Jakarta berencana akan menerapkan teknologi yang lebih modem dengan kerjasarna dengan pihak swasta. Dalam penelitian ini penulis mengambil kesimpulan bahwa rencana penerapan teknologi yang lebih modem di TPA Bantar Gebang tidak akan memperbatkl kondisi TPA tersebut selama teknologi itu tidak dikelola dengan baik dan benar. Untuk mengatasinya, diperlukan sistem kontrol di lapangan yang lebih ketat. Apalagi dari hasil pengamatan penulis scring adanya kendala yang timbul di lapangan karena tidak adanya koordinasi antara petugas-petugas dari Pemerintah DICI Jakarta, Pemerintah Kota Bekasi dan PT.PBB yang diakibatkan oleh tidak jelasnya tugas dan tanggung jawab dari masing-masing pihak. Akibatnya peketjaan masing-masing pihak menjadi kurang efektif yang mengakibatkan saling melemparkan tanggung jawab bila ada permasalah yang tetjadi di Iapangan. Disamping itu penulis juga melihat tidak adanya sinkronisasi antara biaya yang disediakan oleh DKI Jakarta dengan kenyataan hasil pcngelolaannya di lapangan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: MANAJEMEN PENGELOLAAN LIMBAH PADAT
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Pemerintahan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 11 Jun 2022 03:07
Last Modified: 11 Jun 2022 03:07
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/17327

Actions (login required)

View Item
View Item