SAIDAH (2014) MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS VI SD NGLANGGERAN PATUK GUNUNGKIDUL YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (337kB)
Abstract.pdf
Download (46kB)
Bab I.pdf
Download (278kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (232kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (203kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (62kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (103kB)
Abstract
*51 Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui motivasi belajar siswa kelas VI di SD Nglangeran Patuk Gunungkidul, untuk mengetahui pelaksanaan pembelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas VI di SD Nglanggeran Patuk Gunungkidul. faktor pendukung dan penghambat peningkatan motivasi belajar siswa kelas VI Di SD Nglanggeran Patuk Gunungkidul. hasil dari motivasi belajar kelas VI dalam pembelajaran pendidikan Agama Islam Di SD Nglanggeran Patuk Gunungkidul.
Metode pengumpulan data menggunakan wawancara dengan Guru dan siswa, Selain itu Menggunakan metode observasi Metode interview ini digunakan untuk mendapatkan data dari kepala sekolah yang berkaitan dengan motivasi belajar. Metode dokumentasi ini digunakan untuk mengambil data yang berhubungan dengan gambaran umum SD Nglanggeran yang meliputi sejarah berdirinya, sarana dan prasarana, struktur organisasi sekolah, keadaan guru dan siswa..
Hasil Penelitian menunjukkana beberapa faktor pendukung motivasi belajar siswa kelas VI SD Nglanggeran Patuk Gunungkidul adalah untuk menimba ilmu, untuk mendapatkan ilmu agama islam yang lebih baik, untuk mendapatkan fasilitas dan sarana prasarana dengan baik, untuk mendapatkan nilai dan prestasi yang lebih baik, untuk mendapatkan pembelajaran yang baik dan menyenangkan pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas VI di SD Nglanggeran Patuk Gunungkidul melalui metode pembiasaan, kooperatif dan metode keteladan. Hasil dari motivasi belajar kelas VI Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SD Nglanggeran Patuk Gunungkidul dianataranya dengan adanya peningkatan prestasi belajar, peningkatan praktek ibadah, tercipta suasana kelas yang harmonis
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | *51 MOTIVASI BELAJAR , PEMBELAJARAN PAI, KELAS VI |
Divisions: | Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1 |
Depositing User: | Unnamed user with email robi@umy.ac.id |
Date Deposited: | 09 Jun 2022 09:17 |
Last Modified: | 09 Jun 2022 09:17 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/17582 |