HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PENYAKIT MALARIA DENGAN KEJADIAN MALARIA DI DESA TIRIP WILAYAH KERJA PUSKESMAS WADASLINTANG I WONOSOBO

SITI KHOIRIYAH (2004) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PENYAKIT MALARIA DENGAN KEJADIAN MALARIA DI DESA TIRIP WILAYAH KERJA PUSKESMAS WADASLINTANG I WONOSOBO. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
Abstract.pdf

Download (34kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (148kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (311kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (34kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (379kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (41kB)

Abstract

Penelitian ini dengan menggunakan metode survei dengan pendekatan retrospective dengan jumlah responden 30 yang terdiri dari 15 keluarga dengan penderita malaria positif sebagai kelompok kasus dan 15 keluarga tanpa penderita malaria positif. Instrumen penelitian untuk mengukur tingkat pengetahuan keluarga dengan menggunakan kuesioner. Rancangan pengolahan dan analisa data menggunakan Chi-Square.
Hasil penelitian adanya hubungan yang bermakna (signifikan) yang ditunjuldcan dengan nilai x2h (9,167) > ft (5,591), p = 0,010 (< a = 0,05), hasil koefisien kontingensi yaitu 0,483 adanya keeratan hubungan variabel terikat dan variabel bebas.
Kesimpulan pada kelompok kasus sebagian besar tingkat pengetahuan keluarga tentang penyakit malaria kurang, sedangkan pada kelompok kontrol sebagian besar tingkat pengetahuan keluarga tentang penyakit malaria baik. Terdapat hubungan yang bermakna antara tingkat pengetahuan keluarga tentang penyakit malaria dengan kejadian malaria.
Dengan demikian hendaknya pengetahuan keluarga dalam perawatan kesehatan dapat dioptimalkan, perawat memberikan penyuluhan kesehatan kepada keluarga dan keluarga agar lebih aktif dalam mencari informasi tentang malaria dan pencegahannya.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: MALARIA
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 10 Jun 2022 07:17
Last Modified: 10 Jun 2022 07:17
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/17762

Actions (login required)

View Item
View Item