PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN NUTRISI IBU HAMIL TERHADAP MOTIVASI IBU HAMIL DALAM PEMENUHAN NUTRISI KEHAMILAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KASIHAN I BANTUL

SELVI NADIA PUTRI (2015) PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN NUTRISI IBU HAMIL TERHADAP MOTIVASI IBU HAMIL DALAM PEMENUHAN NUTRISI KEHAMILAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KASIHAN I BANTUL. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (925kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (246kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (309kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (388kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (335kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (273kB)

Abstract

*307 Angka kematian Ibu (AKI) menjadi indikator penting untuk menilai derajat kesehatan suatu negara, tercatat angka kematian ibu mencapai 359 per 100.000 kelahiran hidup. Di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta , jumlah AKI mengalami peningkatan dalam dua tahun terakhir yakni 250 orang penyebab kematian ibu yang paling utama adalah perdarahan 28%. yang disebabkan oleh anemia dan Kekurangan Energi Kronik (KEK) pada ibu dengan gizi buruk.
Tujuan: Pemberian pendidikan kesehatan pada ibu hamil tentang pengetahuan pemenuhan nutrisi optimal selama kehamilan buntu memotivasi ibu memilih asupan makanan yang bernilai gizi baik dan seimbang bagi dirinya sendiri beserta janin dan keluarga.
Metode: Jenis penelitian ini adalah quasi-eksperiment dengan Pre- Post Test Control Group Design. Jumlah sampel Jumlah sampel yaitu 68 responden, terbagi menjadi 21 Responden terbagi menjadi dua bagian dengan 34 kelompok intervensi dan 34 kelompok kontrol. Uji statistik menggunakan Wilcoxon dan Mann- Whitney dengan tingkat kemaknaan P

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: *307 PENDIDIKAN KESEHATAN, NUTRISI KEHAMILAN,MOTIVASI IBU HAMIL
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 27 May 2022 02:41
Last Modified: 27 May 2022 02:41
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/18372

Actions (login required)

View Item
View Item