AHMAD FITRA YUZA (2007) ANALISIS TERHADAP PERAN DAN FUNGSI DINAS PERTANIAN KABUPATEN WONOGIRI. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (246kB)
Abstract.pdf
Download (43kB)
Bab I.pdf
Download (528kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (550kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (723kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (77kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (265kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (45kB)
Abstract
Skripsi ini berjudul "Analisis Peran dan Fungsi Dinas Kabupaten Wonogiri Tahun 2004-2006" Sektor Pertanian sebagai salah satu sektor yang mcmpunyai peranan penting dalam menentukan stabilitas ekonomi, sosial dan politik di kabupaten Wonogiri, ini terbulcti saat krisis beberapa tahun yang lalu sektor pertanian mampu memberikan konstribusi dalam pembentukan PDRB menurut harga konstan selama 5 tahun terakhir yaitu 50,53%,50,59%,48,09%,47,37% dan 45,4 I%.Dari data tahun 2001 menunjukkan, jumlah kepala keluarga(KK) tani yang berada dibawah garis kemiskinan sejumlah 54.415 KK dengan jumlah anggota kcluarga 207.762 jiwa. sehingga didalam penanganan nya diperlukan suatu sistem perencanaan yang lebih baik. Pengambilan judul skrifsi ini adalah untuk mengetahui bagaimana Pelaksanaan peran dan fungsi Dinas Pertanian dan Faktor-Faktor apa saja yang mcnjadi faktor pendukung dan penghambat dalam mengembangkan sektor pertanian di Kabupaten Wonogiri Tahun 2006. Penulis dalam melakukan penelitian menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Unit analisa dalam penelitian ini adalah Dinas Pertanian Kabupaten Wonogiri.jenis data yang digunakan dalam pcnelitian ini adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Wawancam dan dokumentasi. Teknik analisa data adalah Deskriptif Kualitatif. Pcran dan Fungsi Dinas Kabupaten Wonogiri Tahun dalam mengembangkan sektor pertanian tahun 2004-2006 dengan mernbuat 4 program: yaitu pertama Peningkatan produktithas dan produksi tanaman pangan dengan kegiatan : penangkaran benih bermutu,pengendalian OPT,Perbaikan irgasi dan penambahan pompa air,SLHPT dan konservasi lahan. Kedua Peningkatan produktivitas dan produksi tanaman perkebunan dengan kegiatan: pengendalian OPT,Studi banding,Pemilhan komoditas unggulan spesifik. Ketiga Pengembangan agribisnis dan agroindustri dengan kegiatan peningkatan mutu intensifikasi,pemantauan kctersediaan pangan, dan memantau pcndistribusian pangan. Keempat Peningkatan kualitas penyuluhan pertanian dengan kegiatan: Training secara priodik, mengaktifkan keberadaan BPP sebagi hombes penyuluhan dan pusat imformasi pertanian, menyusun monografi kelompok untuk mengetahui potensi wilayah, scmua kegiatan ini sudah dilaksanakan walaupun tidak semua kegiatan dapat dilaksanakan seperti yang telah ditetapkan.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | PERAN DAN FUNGSI DINAS PERTANIAN |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Pemerintahan S1 |
Depositing User: | Unnamed user with email robi@umy.ac.id |
Date Deposited: | 03 Jun 2022 08:39 |
Last Modified: | 03 Jun 2022 08:39 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/18865 |