PENGARUH ISOLAT RHIZOBAKTERI INDEGENOUS MERAPI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI (ORYZA SATIVA) YANG MENGALAMI CEKAMAN KEKERINGAN

CATUR WIBOWO (2015) PENGARUH ISOLAT RHIZOBAKTERI INDEGENOUS MERAPI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI (ORYZA SATIVA) YANG MENGALAMI CEKAMAN KEKERINGAN. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (267kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
Abstract.pdf

Download (5kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (82kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (100kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (113kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (537kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (610kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (610kB)

Abstract

*56 Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kadar lengas tanah dan macam campuran Rhizobakteri Indegenous Merapi yang tepat untuk pertumbuhan dan perkembangan tanaman padi sehingga memberikan hasil yang maksimal. Penelitian disusun dalam rancangan acak lengkap faktorial (3x4) dengan faktor pertama macam inokulum Rhizobakteri yang terdiri dari tiga aras yaitu Io (tanpa Inokulum), IC2 (isolat campuran MB-MD), dan IC3 (isolat campuran MA-MB-MD). Faktor yang kedua adalah kadar lengas tanah yang terdiri dari 4 aras yaitu KL 100 %, KL 80 %, KL 60 % dan KL 40 %, sehingga diperoleh 12 kombinasi perlakuan yang masing-masing diulang 3 kali. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada perlakuan kadar lengas 60 % memberikan hasil panen 4,3778 ton/ha dan tidak ada beda nyata dengan perlakuan kadar lengas 80 % dan 100 %. Dan nyata lebih tinggi dibandingkan perlakuan kadar lengas 40%.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: *56 MACAM INOKULUM, KADAR LENGAS, PADI
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 24 May 2022 03:53
Last Modified: 24 May 2022 03:53
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/19496

Actions (login required)

View Item
View Item