PERANCANGAN MEDIA PRAKTEK POMPA INJEKSI TIPE DISTRIBUTOR

ACHMAD NUR PRILIAN (2015) PERANCANGAN MEDIA PRAKTEK POMPA INJEKSI TIPE DISTRIBUTOR. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Cover] Text (Cover)
Cover.pdf

Download (19kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (241kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf

Download (272kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
Abstract.pdf

Download (86kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (274kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (439kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (911kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (182kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (88kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (551kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Praktek adalah kegiatan penting bagi mahasiswa dan merupakan salah satu kegiatan belajar dilingkungan teknik, praktek haruslah sesuai dengan Setandar Oprasional Prosedur serta dapat memenuhi tujuan dari praktek tersebut, selain itu juga tempat pelaksaan praktek harus memiliki media praktek yang sesuai dengan kebutuhan dari mata pelajaran yang sedang dilaksanakan.
Untuk mempelajari sistem kerja yang terdapat pada mesin diesel diperlukan sarana pendukung berupa media praktikum guna menunjang proses pembelajaran mahasiswa, sehingga nantinya mahasiswa dapat lebih memahami dengan melakukan pengamatan secara langsung serta overhoul.
Motor Diesel merupakan salah satu jenis mesin konversi energi sebagai penggerak mula yang menggunakan energi kimia (solar) sebagai bahan bakar. Motor diesel injeksi langsung maupun tidak langsung, untuk membangkitkan tekanan bahan bakar yang cukup tinggi (0 s.d 250 bar) digunakan pompa injeksi/injection pump, disamping membangkitkan tekanan tinggi pompa injeksi juga berfungsi untuk mengatur jumlah bahan bakar yang disemprotkan untuk pembakaran.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: PERANCANGAN MEDIA PRAKTEK POMPA INJEKSI TIPE DISTRIBUTOR
Divisions: Program Vokasi > Teknologi Mesin D3
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 03 Jan 2022 06:05
Last Modified: 03 Jan 2022 06:05
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/21005

Actions (login required)

View Item
View Item