AHMAD TAUFIQ (2015) PERAN AYAH DALAM PENGASUHAN TUMBUH KEMBANG ANAK PADA USIA TODDLER DI DUSUN GENDENG DESA BANGUN JIWO KASIHAN BANTUL. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (873kB)
Bab I.pdf
Download (232kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (490kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (180kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (233kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (90kB)
Daftar Pustaka.docx
Download (32kB)
Naskah Publikasi.pdf
Download (877kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak dapat memberikan dampak positif pada anak yaitu bahwa ikatan antara ayah dan anak akan memberikan warna tersendiri dalam pembentukan karakter pada anak. Keterlibatan seorang ayah juga membantu anak bersifat tegar, kompetitif, menyukai tantangan, dan senang bereksplorasi. Ikatan ayah dan anak juga mampu meningkatkan kemampuan adaptasi anak, maka anak akan menjadi tidak mudah stress atau frustasi sehingga anak lebih siap ketika anak masuk sekolah
Tujuan : Penelitian ini adalah untuk mengetahui peran ayah dalam pengasuhan tumbuh kembang anak pada usia toddler.
Metode Penelitian : Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif, dengan menggunakan metode survey.Penelitian ini menggunakan responden sejumlah 50 responden dengan teknik pengumpulan data total sampling. Dari data yang di peroleh diolah menggunakan rumus distribusi frequensi.
Hasil : Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa sebagian besar tingkat pendidikan ayah di Desa Bangunjiwo Kasihan Bantul adalah SMA yaitu sebanyak 25 responden (50%). Responden berdasarkan usia yang tertinggi adalah >30 tahun dengan jumlah 43 responden (86%). Responden berdasarkan jenis pekerjaan terbanyak adalah sebagai buruh sebanyak 31 responden (62%). Waktu kebersamaan ayah dengan anaknya dengan frekuansi 60%, serta peran ayah berdasarkan hasil penelitian sebagai pembimbing dan pemandu dengan frekuensi 70%, dan menjadi contoh yang baik bagi anak dengan frekuensi 92%.
Kesimpulan : Peran ayah dalam pengasuhan tumbuh kembang anak sangat dibutuhkan dan sangat penting bagi anak.Sebaiknya sebagai ayah selalu mencari wawasan tentang peran ayah dalam pengasuhan anak yang baik dan benar dalam pengasuhan anak.
Kata Kunci : Ayah, Peran Ayah, Peng
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | AYAH, PERAN AYAH, PENG |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1 |
Depositing User: | Unnamed user with email robi@umy.ac.id |
Date Deposited: | 16 Feb 2022 03:44 |
Last Modified: | 16 Feb 2022 03:44 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/21774 |