PENGARUH PEMAHAMAN AKUNTANSI DAN KETENTUAN PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN DALAM MEMENUHI KEWAJIBAN PAJAK PENGHASILAN DI PROPINSI DIY

FAJAR SEPTIMORA ISDANARTO (2008) PENGARUH PEMAHAMAN AKUNTANSI DAN KETENTUAN PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN DALAM MEMENUHI KEWAJIBAN PAJAK PENGHASILAN DI PROPINSI DIY. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (135kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
Abstract.pdf

Download (44kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (122kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (442kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (377kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (47kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (37kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menguji apakah tingkat pemahaman terhadap akuntansi dan ketentuan perpajakan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak badan dalam memenuhi kewajiban pajak penghasilannya. Dengan mempergunakan kepala bagian keuangan dan akuntansi perusahaan yang berlokasi di Daerah Istimewa Yogyakarta sebagai subyek penelitian, responden diminta untuk menjawab daftar pertanyaan yang dikirim melalui email survei. Pemahaman terhadap akuntansi meliputi pemahaman terhadap tujuan laporan keuangan, karakteristik kualitatif laporan keuangan, unsur laporan keuangan, pengakuan unsur laporan keuangan, pengukuran unsur laporan keuangan, dan konsep modal dan pemeliharaan modal. Pemahaman mengenai ketentuan perpajakan meliputi Objek pajak, Wajib Pajak, Nomor Pokok Wajib Pajak, Surat Pemberitahuan, dan Surat Tagihan Pajak. Hash] penelitian menunjulcan, terdapat pengaruh signifikan antara pemahaman akuntansi dan ketentuan perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak badan dalam memenulil kewajiban pajak penghasilannya. Pemahaman unsur laporan keuangan dan pemahaman konsep modal dan pemeliharaan modal ditemukan tidak berpengaruh swam signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak badan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: PEMAHAMAN AKUNTANSI, KETENTUAN PERPAJAKAN
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 12 Feb 2022 02:00
Last Modified: 12 Feb 2022 02:00
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/22606

Actions (login required)

View Item
View Item