PENGARUH MACAM ZPT DAN MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT ASAL STEK BATANG KOPI ROBUSTA (COFFEA ROBUSTA L)

DETA DWI PRAYITNO (2016) PENGARUH MACAM ZPT DAN MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT ASAL STEK BATANG KOPI ROBUSTA (COFFEA ROBUSTA L). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Cover] Text (Cover)
Cover.pdf

Download (647kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (13kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (141kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (95kB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mendapatkan kombinasi macam Zat Pengatur Tumbuh (ZPT) dan media tanam yang terbaik, mendapatkan macam ZPT yang paling baik, mendapatkan macam media tanam paling baik yang dapat meningkatkan pertumbuhan stek batang Kopi Robusta. Penelitian ini dilakukan di lahan pembibitan kopi di Desa Sidoharjo, Kecamatan Kalibawang, Kabupaten Kulonprogo pada bulan Juni sampai dengan November 2015. Penelitian dilakukan dengan metode eksperimental menggunakan rancangan faktorial (4x3) yang disusun dalam Rancangan Acak Lengkap (RAL). Faktor yang pertama adalah macam ZPT (sumber auksin) yang terdiri dari 4 aras: tanpa ZPT (P0), IBA 500ppm (P1), air kelapa 30% (P2) dan urin sapi 10% (P3). Faktor kedua adalah komposisi media tanam yang terdiri dari 3 aras: tanah + kompos (2:1) (M1), pasir + kompos (2:1) (M2) dan tanah + pasir + kompos (1:1:1) (M3). Kombinasi media tanam dan ZPT yang diujicobakan pada stek batang kopi robusta tidak menunjukan interaksi. Penambahan ZPT belum mampu meningkatkan pertumbuhan stek batang kopi Robusta, sedangkan media tanam tidak berpengaruh terhadap pertunbuhan stek batang kopi Robusta.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: MEDIA TANAM PERTUMBUHAN BIBIT STEK BATANG KOPI ROBUSTA
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 08 Jul 2023 07:15
Last Modified: 08 Jul 2023 07:15
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/26545

Actions (login required)

View Item
View Item