PENGARUH DERAJAT KEASAMAN (pH) TERHADAP SETTING TIME BAHAN CETAK IRREVERSIELE HYDROCOLLOID (ALGINAT)

Wulan Prastiwi Palasky (2008) PENGARUH DERAJAT KEASAMAN (pH) TERHADAP SETTING TIME BAHAN CETAK IRREVERSIELE HYDROCOLLOID (ALGINAT). S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
Halaman Pengesahan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (68kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (329kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (86kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf

Download (157kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (448kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (29kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (102kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (194kB)

Abstract

INTISARI

Bahan cetak Irreversible Hydrocolloid (Alginat) merupakan salah satu
bahan cetak dalam kedokteran gigi yang digunakan untuk cetakan negatif dari
jaringan keras dan jaringan lunak mulut. Waktu setting alginat adalah waktu yang
diperlukan dari mulai pengadukan hingga proses gelasi berakhir. Derajat
keasaman (pH) memegang peranan dalam mempengaruhi dapat mempengaruhi
waktu setting alginat. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah
derajat keasaman (pH) memiliki pengaruh terhadap waktu setting alginat.

Jenis penelitian ini adalah eksperimental laboratorium dengan
menggunakan sampel berupa bahan cetak alginat type normal set yang dikemas
ulang sebanyak 50 dan terbagi dalam $ kelompok, masing-masing kelompok
berjumlah 10 sampel. Manipulasi alginat dilakukan selama 30 detik dengan air
sebanyak 40 ml dengan derajat keasaman air (pH) yang berbeda, yaitu pH 3, pH 5,
pH 7, pH 9, dan pHi1 yang telah diukur derajat keasamannya dengan
menggunakan pH meter. Pengukuran dilakukan dengan cara menyentuhkan alat
uji testroad setiap 10 detik.

Dari hasil penelitian derajat keasaman air memiliki pengaruh yang
bermakna terhadap waktu setting alginat (px0,05). Hasil uji LSD menunjukkan
waktu setting pada pH rendah atau pada air dalam keadaan asam menjadi lebih
pendek (px0,05). Keasaman (pH) suatu air sangat mempengaruhi setting time
bahan cetak alginat. Kesimpulannya, semakin rendah pH air, semakin cepat waktu
setting alginat.
�The Effects of Several Water pH level On the Setting Time of Alginate
Impression Materials

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran Gigi S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 07 Feb 2022 01:45
Last Modified: 07 Feb 2022 01:45
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28164

Actions (login required)

View Item
View Item