YOSYLINA PRAMUDYA WARDHANI (2008) UJI RESISTENSI BIOKEMIS LARVA Anopheles TERHADAP INSEKTISIDA PYRETHROID DAN HUBUNGANNYA DENGAN JUMLAH KASUS MALARIA DI KECAMATAN KALIGESING, KABUPATEN PURWOREJO. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.
Halaman Pengesahan.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (47kB)
Halaman Judul.pdf
Download (232kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (86kB)
Bab I.pdf
Download (212kB)
Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (641kB)
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (142kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (186kB)
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (23kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (87kB)
Abstract
INTISARI
Penggunaan insektisida merupakan cara utama dalam program
pengendalian penyakit malaria di Kabupaten Purworejo, yang vektor utamanya
adalah nyamuk Anopheles. Pemaparan jangka panjang insektisida pyrethroid
dapat memungkinkan timbulnya resistensi. Oleh karena itu, timbul dugaan bahwa
larva Anopheles di daerah endemik malaria berpotensi resisten terhadap
insektisida pyrethroid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat resistensi
larva Anopheles sebagai vektor malaria terhadap insektisida pyrethroid dan
hubungannya dengan jumlah kasus malaria di Kecamatan Kaligesing, Kabupaten
Purworejo.
Penelitian ini bersifat non eksperimental, berupa survey deskriptif dengan
rancangan penelitian cross sectional, yaitu dengan melakukan uji biokemis
pemeriksaan larva Anopheles untuk mengetahui tingkat resistensi larva. Subyek
adalah larva Anopheles yang hidup diambil dari Kelurahan Kaliharjo dan Ngaran.
Pengambilan sampel dilakukan di genangan-genangan air, sawah, sungai, dan
mata air setempat. Kemudian hasil penelitian dihubungkan secara deskriptif
dengan data jumlah kasus yang terjadi di 2 kelurahan tersebut dalam kurun waktu
tahun 2003-2007. |
Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar larva masih rentan
terhadap insektisida pyrethroid (59,65”4-62,50”9), resisten sedang (29,42x-
34,21Y6), dan hanya 6,1495-8,09Y4 resisten tinggi. Dari data yang diperoleh angka
kejadian kasus malaria mengalami penurunan dari tahun ke tahun.
�BIOCHEMICAL RESISTANCE ASSAY OF Anopheles LARVAE TO
PYRETHROID INSECTICIDE AND ITS RELATION WITH MALARIA
CASES IN KALIGESING SUBDISTRICT, PURWOREJO DISTRICT
Yosylina Pramudya Wardhani, Tri Wulandari Kesetyaningsih
Medical Faculty, Muhammadiyah University of Yogyakarta
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1 |
Depositing User: | Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id |
Date Deposited: | 07 Feb 2022 03:15 |
Last Modified: | 07 Feb 2022 03:15 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28171 |