Yusnirah Salampessy (2009) DAYA ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOLIK DAUN BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi) TERHADAP PERTUMBUHAN STREPTOCOCCUS MUTANS. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.
Halaman Pengesahan.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (51kB)
Halaman Judul.pdf
Download (296kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (100kB)
Bab I.pdf
Download (167kB)
Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (484kB)
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (225kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (377kB)
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (21kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (70kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (990kB)
Abstract
INTISARI
Obat tradisional sejak lama dikenal dan digunakan secara luas oleh
masyarakat Indonesia, baik untuk tujuan pengobatan maupun untuk pemeliharaan
kesehatan. Daun belimbing wuluh (Averrhoa bilimbi) merupakan salah satu jenis
tanaman obat yang banyak digunakan oleh masyarakat sebagai bahan obat tradisional.
Daun belimbing wuluh mengandung tannin, flavonoid, saponin, sulfur, asam format,
peroksidase, kalsium oksalat dan kalium sitrat.
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui daya antibakteri ekstrak etanolik
daun belimbing wuluh terhadap pertumbuhan Streptococcus mutans.
Penelitian ini menggunakan teknik difusi sumuran. Sampel sebanyak 10
piring petri yang ditanami BHI (Brain Heart Infussion) digunakan sebagai bahan
biakan bakteri Streptococcus mutans. Dalam 1 piring petri masing-masing ada 5
lubang sumuran sebagai tempat penetesan ekstrak daun belimbing wuluh (Averrhoa
bilimbi), sehingga ada 50 lubang sumuran yang digunakan sebagai sampel.
Konsentrasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah 5”, 10Y9, 1576, 2070 dan
kontrol. Hasil data di uji menggunakan uji anava satu jalur.
Hasil penelitian menunjukkan adanya daya antibakteri ekstrak daun belimbing
wuluh (Averrhoa bilimbi) terhadap pertumbuhan bakteri Streptococcus mutans. Hasil
uji annova satu jalur menunjukkan bahwa daya antibakteri ekstrak daun belimbing
wuluh (Averrhoa bilimbi) dipengaruhi secara bermakna oleh konsentrasi 544, 10Y4,
15, 20Y6 dan kontrol ditunjukkan dengan nilai p-0.001 (px0.05). Luas hambatan
pertumbuhan yang paling besar terjadi pada konsentrasi 2046 dengan 5,75 mm.
�THE ANTIBACTERIAL OF Averrhoa bilimbi LEAF ETANOLIC EXTRACTS
TO GROWTH OF S7TREPTOCOCCUS MUTANS
Yusnirah Salampessy ', Drg. Tita Ratya Utari Sp.Ort”?
'Student of Dentistry Study Programme, Medicine Faculty, Muhammadiyah
University of Yogyakarta
2 Tecturer of Dentistry Study, Medicine Faculty, Muhammadiyah University of
Yogyakarta
aa
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Kedokteran Gigi S1 |
Depositing User: | Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id |
Date Deposited: | 07 Feb 2022 04:26 |
Last Modified: | 07 Feb 2022 04:26 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28179 |