HUBUNGAN TINGKAT RELIGIUS TERHADAP RAWAT INAP PASIEN HEMODIALIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

LURIANDA LARAS WIDARINI (2011) HUBUNGAN TINGKAT RELIGIUS TERHADAP RAWAT INAP PASIEN HEMODIALIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (164kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (592kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (912kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (271kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Abstrak

Penelitian ini merupakan penelitian cross-sectional untuk mengetahui hubungan antara religiusitas dan rawat inap pasien hemodialisis. Subyek penelitian adalah pasien gagal ginjal kronis yang menjalani hemodialisis sebanyak 30 orang. Pengambilan data tingkat religiusitas dan rawat inap dilakukan dengan kuesioner.

Hasil untuk tingkat religiusitas menunjukan 15 responden memiliki
tingkat religius rendah dan 15 responden memiliki tingkat religiusitas tinggi.
Hasil untuk tingkat rawat inap menunjukan 19 responden memiliki tingkat
rawat inap rendah dan 11 responden memiliki tingkat rawat inap tinggi. Analisis Chi-Sguare menunjukan ada hubungan tingkat religiusitas dengan
tingkat rawat inap dengan nilai p-0.008. Hal ini dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan bermakna secara statistik dari tingkat
religiusitas terhadap rawat inap pada pasien hemodialisis. Selain itu, didapat
juga nilai Odds Ratio 9,75. Artinya, pasien dengan tingkat religiusitas tinggi
mempunyai kemungkinan 9,75 kali untuk mempunyai tingkat rawat inap rendah Adihandinokan dandan macan dangan tinobat ralioincitac rendah

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 28 Mar 2022 07:45
Last Modified: 28 Mar 2022 07:45
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28285

Actions (login required)

View Item
View Item