HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG VULVA HYGIENE TERHADAP KEJADIAN LEUKOREA PADA IBU PENGGUNA IUD DI PUSKESMAS WIROBRAJAN YOGYAKARTA

ENDAH IHTIARINI (2013) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG VULVA HYGIENE TERHADAP KEJADIAN LEUKOREA PADA IBU PENGGUNA IUD DI PUSKESMAS WIROBRAJAN YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (175kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (437kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (253kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (749kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

INTISARI

Latar Bclaknng : Keputihan merupakan salah satu efek samping IUD. Wanita di Indonuia yang mengalami
keputihan s&anyak 75%. Kondisi seperti itli bisa dicegah dengan melakukan kebiasaan n/vo hygiene
yang baik, s&angkan k&iasaan ini sendiri merupakan perilaku yang harus dibiasakan oleh setiap
individu dan disertai dengan pengetahuan.
Tujuan : Penelitian ini untuk mengetahui Hubungan Tingkat Pengetahuan Tentang Px/vn Hygiene
Terhadap Kejadian Leukorea Pada ibu Pengguna IUD di Puskesmas Wirobrajan Yogyakarta.
Metode : Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini
dilakukan di Puskesmas Wirobrajan Yogyakarta dengan mengglinakan 30 responden. Alat ukur yang
digunakan adalah kuesioner tertu%p. Tekiik pengambilan sample menggunakan simple random sampling.
Analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji chi-square.
Dasil : Penget&uan tentang vu/vo hygiene didapalan hasil dengan tingkat pengetahuan tinggi 11 orang
(36,7%), s&ang 12 orang (40,0%), rendah 7 orang (23,3o/o).Kejadian leukorea 20 orang (66,7%), dan
yang tidak mengdami leukorea 10 orang (33,3%). Hasil uji analisa chi-square x²=18,511p=0,000.
Kesimpalan : Ada hubungan antara tingkat pengetahuan tentang vu/ve hygiene dengan kejadian leukorea
pada ibu pengguna IUD Di Puskesmas Wirobmjan Yogyakarta

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 08 Apr 2022 02:40
Last Modified: 08 Apr 2022 02:40
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28689

Actions (login required)

View Item
View Item