HUBUNGAN ASUPAN PROTEIN SELAMA PUASA RAMADHAN DENGAN ADEKUASI HD PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

FITRIA KUSUMA DEWI (2011) HUBUNGAN ASUPAN PROTEIN SELAMA PUASA RAMADHAN DENGAN ADEKUASI HD PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIS DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (427kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (752kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang: Tingginya angka morbiditas dan mortalitas pasien gagal ginjal kronis yang disebabkan oleh tidak adekuatnya tindakan hemodialisis meningkatkan minat peneliti untuk menemukan hal-hal lain yang berhubungan dengan angka adekuasi hemodialisis. Pengaturan asupan protein diduga dapat mempengaruhi angka adekuasi tersebut, dan momentum puasa Ramadhan diharapkan dapat menjadi waktu yang tepat untuk mengatur asupan makanan pasien, terutama asupan proteinnya. Puasa Ramadhan aman dilakukan pada pasien gagal ginjal kronis yang stabil.
Metode penelitian: Penelitian ini menghubungkan antara asupan protein selama puasa Ramadhan dengan adekuasi hemodialisis pada 27 subyek penelitian. Rancangan penelitian ini menggunakan desain case control, data diperoleh dengan melakukan pengukuran laboratorium, pemberian kuesioner, dan food record. Intervensi dilakukan dengan memberikan edukasi dan motivasi tentang puasa Ramadhan kepada subyek penelitian.
Hasil: Analisis menggunakan uji Spearman menunjukkan nilai signifikansi antara asupan protein selama puasa Ramadhan terhadap adekuasi hemodialisis sebesar 0,011 (p<0,05).
Kesimpulan: Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara asupan protein selama puasa Ramadhan terhadap adekuasi hemodialisis.
Kates lninri nciinan nrrttein rmaqa Ramadhan arielninsi hemndialisis

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 11 Apr 2022 08:01
Last Modified: 11 Apr 2022 08:01
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28813

Actions (login required)

View Item
View Item