TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU MASYARAKAT DI PULAU JAWA TERHADAP VAKSINASI COVID-19

SHERINDA SYAFA ARDHANA (2022) TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU MASYARAKAT DI PULAU JAWA TERHADAP VAKSINASI COVID-19. D3 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (521kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (373kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (329kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (292kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (590kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (183kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (186kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (980kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (276kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

COVID-19 ATAU CORONAVIRUS 2019 ADALAH SALAH SATU PENYAKIT MENULAR YANG MENYERANG SISTEM PERNAPASAN MANUSIA. PENYAKIT ATAU VIRUS INI PERTAMA KALI DITEMUKAN DI SALAH SATU DAERAH YAITU WUHAN, CHINA. SEIRING BERJALANNYA WAKTU VIRUS INI MENJADI PERMASALAHAN DI SELURUH PENJURU DUNIA TERMASUK INDONESIA, TERUTAMA DI PULAU JAWA. SEHINGGA PEMERINTAH DAN TENAGA MEDIS DI PULAU JAWA BERUPAYA DALAM MENANGGULANGI WABAH VIRUS COVID-19 MENGINGAT PENDUDUK INDONESIA YANG BERDOMISILI DI PULAU JAWA BERJUMLAH 56 %. SAAT INI PENANGGULANGAN WABAH TERSEBUT SUDAH MENDAPATKAN TITIK TERANG DENGAN DITEMUKANNYA VAKSINASI COVID-19. VAKSINASI TERSEBUT AKAN DILAKUKAN BEBERAPA TAHAP OLEH PEMERINTAH, HINGGA MENCAPAI HERD IMMUNITY ATAS WABAH COVID-19. OLEH KARENA ITU PERLU DIKETAHUI BAGAIMANA TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU MASYARAKAT DI PULAU JAWA TERHADAP VAKSINASI COVID-19.PENELITIAN INI DILAKUKAN SECARA OBSERVASIONAL NON EKSPERIMENTAL DENGAN PENDEKATAN CROSS SECTIONAL. PENGAMBILAN SAMPEL PADA PENELITIAN INI MENGGUNAKAN ACCIDENTAL SAMPLING YAITU TEKNIK PENENTUAN SAMPEL BERDASARKAN KEBETULAN YANG DINILAI COCOK UNTUK MELENGKAPI KARAKTERISTIK YANG DIINGINKAN DALAM PENELITIAN INI, DAN PENENTUAN SAMPEL PADA PENELITIAN INI DIBATASI DALAM KURUN WAKTU 30 HARI. SEHINGGA TEKNIK ACCIDENTAL DI NILAI COCOK UNTUK PENELITIAN INI JUGA DI KARENAKAN RESPONDEN TERSEBUT KEBETULAN MENGISI KUESIONER DI RENTANG WAKTU TERSEBUT DIMANA RESPONDEN TERSEBUT ADALAH MASYARAKAT YANG BERDOMISILI DI PULAU JAWA. METODE ANALISIS YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN INI ADALAH ANALISIS UNIVARIAT UNTUK MENGETAHUI FREKUENSI RESPONDEN PADA TIAP-TIAP VARIABLE TERSEBUT.HASIL ANALISIS UNIVARIAT DENGAN BANYAKNYA RESPONDEN 1018 ORANG, MENUNJUKAN BAHWA MAYORITAS KARAKTERISTIK RESPONDEN BERJENIS KELAMIN PEREMPUAN DENGAN USIA 18 SAMPAI 25 TAHUN, BERPENDIDIKAN SMA/MAN/SMK/SEDERAJAT DENGAN AGAMA MAYORITAS ISLAM, BERDOMISILI MAYORITAS DI DAERAH JAWA BARAT, DENGAN PEKERJAAN PELAJAR/MAHASISWA, DAN MAYORITAS MENDAPATKAN INFORMASI MELALUI SOSIAL MEDIA DAN MEDIA ONLINE LAINNYA. PADA TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT TERSEBUT TERDAPAT 86,3%, SIKAP 60,9%

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: KEYWORDS: COVID-19, COVID-19 VACCINATION, KNOWLEDGE, ATTITUDE, BEHAVIOR, JAVA ISLAND
Divisions: Fakultas Kedokteran > Farmasi S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 17 May 2022 07:06
Last Modified: 17 May 2022 07:06
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/29166

Actions (login required)

View Item
View Item