KARAKTERISTIK CACAT POROSITAS PADA PENGELASAN BUTT JOINT ALUMINIUM 5083 MENGGUNAKAN METAL INERT GAS (MIG) DENGAN KECEPATAN LAS 12 MM/S

RAHMAN WIDODO (2022) KARAKTERISTIK CACAT POROSITAS PADA PENGELASAN BUTT JOINT ALUMINIUM 5083 MENGGUNAKAN METAL INERT GAS (MIG) DENGAN KECEPATAN LAS 12 MM/S. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (418kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (421kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (16kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (55kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (872kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (662kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (75kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (119kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (816kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Proses pengelasan yang sederhana ternyata menghasilkan banyak masalah yang harus diatasi salah satunya sering kali terjadi cacat porositas pada hasil las yang dapat menurunkan kekuatan pada spesimen, Oleh karena itu pengelasan sangat perlu dikembangkan agar bisa mendapatkan hasil yang maksimal dan bisa memenuhi kebutuhan manufaktur di era sekarang ini terutama pada pengelasan Metal Inert Gas (MIG). Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui jumlah porositas dan jenis cacat dari hasil pengelasan. Material yang digunakan pada penelitian ini adalah aluminium paduan 5083 H116 dengan dimensi web plate 150 mm x 300 mm dan tebal 3 mm. Metode pengelasan menggunakan las MIG sambungan butt joint dengan kecepatan pengelasan 12 mm/s, arus las 21 A dan laju aliran gas argon 25 liter/menit. Pengujian hasil pengelasan yang dilakukan pada penelitian ini yaitu distorsi, radiography dan struktur mikro untuk mengetahui porositas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada perubahan arus menunjukkan jumlah prositas yang berbeda pada setiap detiknya. Pada detik awal mengalami prositas yang berjumlah 191 dan arus las 94 A dan pada detik akhir pengelasan mengalami penurunan prositas berjumlah 128 dengan arus las 93A. Hasil pengamatan mikro struktur jumlah porositas yang paling sedikit terdapat di detik akhir dengan arus las 93 A.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 18 May 2022 04:14
Last Modified: 18 May 2022 04:14
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/30121

Actions (login required)

View Item
View Item