ANALISIS TINGKAT LITERASI KEUANGAN SYARIAH PADA SANTRI TAHFIDH SERTA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA (STUDI KASUS MA'HAD TAHFIDH ALI BIN ABI THALIB DAN MA'HAD TAHFIZUL QUR'AN MUHAMMADIYAH IBNU JURAIMI)

MUSYARRAFAH ITSNAINI (2018) ANALISIS TINGKAT LITERASI KEUANGAN SYARIAH PADA SANTRI TAHFIDH SERTA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA (STUDI KASUS MA'HAD TAHFIDH ALI BIN ABI THALIB DAN MA'HAD TAHFIZUL QUR'AN MUHAMMADIYAH IBNU JURAIMI). S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (232kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (356kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (457kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (639kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti bagaimana tingkat literasi keuangan
syariah pada santri Ma'had tahfidh serta faktor yang mempengaruhinya. Objek
penelitian dilakukan di Ma'had Tahfidh Ali bin Abi Thalib dan Ma'had Tahfidzul
Our'an Muhammadiyah Ibnu Juraimi. Faktor yang akan diuji pada penelitian ini
adalah jenis kelamin, usia, latar belakang pendidikan, pendapatan orang tua
perbulan dan keterkaitan responden terhadap lembaga keuangan syariah.
Penelitian ini menggunakan kuesioner sebanyak 52 responden. Metode analisis
data adalah statistik deskriptif kuantitatif dan uji analisis regresi linear berganda.

Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat literasi keuangan syariah pada
santri Ma'had Tahfidh Ali bin Abi Thalib dan Ma'had Tahfidzul Our'an
Muhammadiyah Ibnu Juraimi berada dalam katagori sedang. Tingkat pendidikan
dan keterkaitan responden terhadap lembaga keuangan syariah berpengaruh
positif terhadap tingkat literasi keuangan syariah pada santri Ma'had Tahfidh Ali
bin Abi Thalib dan Ma'had Tahfidzul Gur'an Muhammadiyah Ibnu Juraimi.

Kata kunci: Literasi Keuangan Syariah, Santri Tahfidh, Regresi Linear
Berganda, Deskriptif, Tingkat Pendidikan, Keterkaitan Responden Terhadap
Lembaga Keuangan Syariah,

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 23 Apr 2022 03:24
Last Modified: 23 Apr 2022 03:24
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/30854

Actions (login required)

View Item
View Item