HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN ORANG TUA DENGAN RIWAYAT TRANS PADA PELAJAR SMP N I SRUMBUNG DAN SMP TRISULA NGLUWAR, MAGELANG

Cherish Idea Anissa Istanto (2011) HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN ORANG TUA DENGAN RIWAYAT TRANS PADA PELAJAR SMP N I SRUMBUNG DAN SMP TRISULA NGLUWAR, MAGELANG. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (188kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (655kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (165kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (462kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (864kB)

Abstract

Trans terjadi karena adanya reaksi kejiwaan yang dinamakan reaksi disosiasi atau reaksi yang mengalcibatkan hilangnya kemampuan seseorang untuk menyadari realitas di sekitarnya, yang disebabkan oleh berbagai faktor seperti tekanan fisik maupun mental serta labilitas kepribadian. Kejadian trance cukup banyak menimpa pelajar Indonesia dimana keadaan emosinya masih labil dan sangat membutuhkan dukungan orang tua. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara dukungan orang tua terhadap riwayat trance pada pelajar SMP N 1 Srumbung dan SMP Trisula Ngluwar. Desain penelitian ini adalah penelitian case control yaitu penelitian survey analitik yang menyangkut bagaimana faktor risiko dipelajari dengan menggunakan pendekatan restrospektive. Subjek penelitian adalah siswa kelas 8B SMP N 1 Srumbung dan siswa kelas 9B SMP 1 Ma'arif, Ngluwar yang dibagi menjadi dua kelompok yakni kelompok kasus dan kelompok kontrol. Untuk kelompok kasus berjumlah 18 siswa dan untuk kelompok kontrol berjumlah 36 siswa. Masing-masing siswa mendapatkan tes skor dukungan orang tua. Waktu penelitian ini selama lima bulan pada pertengahan Januari 2010 hingga pertengahan Juni 2010. Data yang diperoleh dalam penelitian ini diolah dengan menggunakan statistik regresi logistik, bivariat-multivariat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dukungan °rang tua yang rendah dan sedang memiliki kemungkinan lebih tinggi untuk mengalami trance dibandingkan dengan siswa dengan dukungan orang tua yang tinggi, yaitu 67 kali lebih besar. (OR= 0,015;p<0,05). Sementara faktor yang berhubungan dan bermakna secara statistik dengan kejadian trance adalah jenis kelamin dan umur. Semakin tua usia responden atau makin masuk dalam masa pubertal maka akan semakin beresiko mengalami trance. (OR--12,572; p<0,05). Perempuan akan beresiko 4,855 kali lebih besar untuk mengalimi trance dan pada laki-Iaki.(0R-4,855; p<0,05). Hal ini dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan bermakna secara statistik dari dukungan orang tua terhadap kejadian trance di SMP Negeri I Srumbung dan SMP Trisula Ngluwar
K2ta kunci: trans, dukungan orang tua, umur, jenis kelamin

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 25 Apr 2022 02:39
Last Modified: 25 Apr 2022 02:39
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/30913

Actions (login required)

View Item
View Item