THE INFLUENCE OF CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) ON THE COMPANY’S FINANCIAL PERFORMANCE WITH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) AS MODERATING VARIABLE (Empirical Study in Manufacturing Company Listed on IDX year 2017- 2019)

THALITA ANUGRAH ILHAMI (2022) THE INFLUENCE OF CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) ON THE COMPANY’S FINANCIAL PERFORMANCE WITH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) AS MODERATING VARIABLE (Empirical Study in Manufacturing Company Listed on IDX year 2017- 2019). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (435kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (131kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (244kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (498kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (215kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (429kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (485kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (358kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (408kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (723kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (380kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MENGETAHUI PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN, DENGAN VARIABEL PEMODERASI GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG). DATA YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN INI ADALAH DATA SEKUNDER YANG DIPEROLEH DARI LAPORAN TAHUNAN YANG TERSEDIA DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2019. VARIABEL BEBAS YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN INI ADALAH CSR YANG DIUKUR DENGAN MENGGUNAKAN INDEKS CSRD YANG BERPEDOMAN PADA GRI G4. VARIABEL TERIKAT DALAM PENELITIAN INI ADALAH KINERJA KEUANGAN YANG DIPROKSIKAN DENGAN RETURN ON ASSETS (ROA). SEDANGKAN GCG SEBAGAI VARIABEL MODERASI DIPROKSIKAN DENGAN UKURAN DEWAN KOMISARIS DAN DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN. SAMPEL YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN INI ADALAH PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2019. HASIL PENELITIAN MENUNJUKKAN BAHWA PENGUNGKAPAN CSR BERPENGARUH POSITIF TERHADAP KINERJA KEUANGAN YANG DIPROKSIKAN DENGAN ROA. VARIABEL GCG YANG DIPROKSIKAN OLEH DEWAN KOMISARIS TIDAK DAPAT MEMODERASI PENGARUH PENGUNGKAPAN CSR TERHADAP KINERJA KEUANGAN (ROA). SEDANGKAN VARIABEL GCG YANG DIPROKSIKAN DENGAN UKURAN DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN DAPAT MEMPERKUAT PENGARUH PENGUNGKAPAN CSR TERHADAP KINERJA KEUANGAN (ROA).

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, FINANCIAL PERFORMANCE, GOOD CORPORATE GOVERNANCE, IDX COMPANY.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 23 May 2022 07:59
Last Modified: 23 May 2022 07:59
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/31610

Actions (login required)

View Item
View Item