PENGARUH PENGETAHUAN ORANGTUA TENTANG PERKEMBANGAN BICARA DAN BAHASA BAYI TERHADAP DETEKSI DINI KETULIAN PADA SISWA SLB-B KARNNAMANOHARA

MUHAMMAD PRINGGO ARIFANTO (2011) PENGARUH PENGETAHUAN ORANGTUA TENTANG PERKEMBANGAN BICARA DAN BAHASA BAYI TERHADAP DETEKSI DINI KETULIAN PADA SISWA SLB-B KARNNAMANOHARA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (328kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (609kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (122kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (784kB)

Abstract

PENGARUH PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG PERKEMBANGAN BICARA DAN BAHASA BAY! TERHADAP DETEKSI DINI KETULIAN PADA SISWA SLB-B KARNNAMANOHARA
Muhammad Pringgo Arifianto
Latar belakang: Anak belajar berbicara berdasarkan apa yang dia dengar, sehingga gangguan pendengaran yang dialami anak sejak lahir akan mengakibatkan keterlambatan perkembangan bicara, intelektual dan kepribadian anak. Penelitian ini betujuan untuk mengetahui apakah pengetahuan orang tua tentang perkembangan bicara dan bahasa bayi berpengaruh terhadap deteksi dini ketulian pada anak. Bahan dan Cara: Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian cross sectional, dengan sample berjumlah 45 orang diambil dari orang tua anak tuna rungu yang bersekolah di SLB — B KARNNAMANOHARA Yogyakarta pada tingkat Taman Kanak — kanak dan Kelompok bermain. Setelah didapatkan data masing — masing variabel, kemudian dilakukan uji statistik dengan chi-square. Hasil: Hasil uji statistik dengan chi-square didapatkan hasil p < 0,05 yaitu 0,028. Artinya terdapat perbedaan bermakna antara pengetahuan orang tua tentang perkembangan bicara dan bahasa terhadap deteksi dini ketulian pada anak. Kesimpulan: Dari hasil penelitian ini dapat dibuktikan bahwa terdapat hubungan yang erat antara pengetahuan orang tua tentang perkembangan bicara dan bahasa bayi dengan deteksi dini ketulian pada anak.
Kata kunci: Pengetahuan orang tua, perkembangan dan bahasa bayi,deteksi dini

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 25 May 2022 03:41
Last Modified: 25 May 2022 03:41
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32052

Actions (login required)

View Item
View Item