PENGARUH KEADILAN PROSEDURAL DAN KEADILAN DISTRIBUTIF KOMPENSASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI (STUDI PADA SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH II PROVINSI JAWA TENGAH)

ARIF KURNIAWAN (2016) PENGARUH KEADILAN PROSEDURAL DAN KEADILAN DISTRIBUTIF KOMPENSASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI (STUDI PADA SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH II PROVINSI JAWA TENGAH). S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (426kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (715kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (675kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengetahui pengaruh keadilan
Prosedural terhadap Komitmen Afektif, (2) Mengetahui Pengaruh Keadilan Distributif
terhadap Komitmen Afektif, (3) Mengetahui pengaruh Keadilan Prosedural terhadap
Komitmen Continuance, (4) Mengetahui Pengaruh antara Keadilan Distributif terhadap
Komitmen Continuance.

Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan Satuan Kerja Pelaksanaan
jalan Nasional Wilayah II Provinsi Jawa Tengah. Sampel yang diambil berjumlah 100
orang dengan menggunakan metode Purposive Sampling. Metode Pengumpulan data
menggunakan Kuesioner. Pengujian Kualitas Data menggunakan Uji Validitas, Uji
Reliablitas. Pengujian semua Hipotesis menggunakan Metode Regresi Linear
Berganda.

Berdasarkan penelitian menunjukkan bahwa (1) Terdapat pengaruh Positif
dan Signifikan antara Keadlian Prosedural terhadap Komitmen Afektif, (2) Terdapat
pengaruh Positif dan Signifikan antara Keadilan Distributif terhadap Komitmen
Afektif, (3) Terdapat Pengaruh Positif dan Tidak Signifikan antara Keadilan Prosedural
terhadap Komitmen Continuance, (4) Terdapat Pengaruh Positif dan Signifikan antara
Keadilan Distributif terhadap Komitmen Continuance.

Kata Kunci: Keadilan Prasedural Keadilan Distaibntif Komitmen Afektif Komitmen

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 24 Jun 2022 02:52
Last Modified: 24 Jun 2022 02:52
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32526

Actions (login required)

View Item
View Item