PENGARUH JUMLAH VOLUME FILLER WT% TERHADAP KEKERASAN RESIN KOMPOSIT NANOSISAL

FADILAH HEPY HAPSARI (2017) PENGARUH JUMLAH VOLUME FILLER WT% TERHADAP KEKERASAN RESIN KOMPOSIT NANOSISAL. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN] Text (HALAMAN PENGESAHAN)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (182kB)
[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (457kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (711kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK

Latar Belakang : Resin komposit terdiri atas matriks, filler dan coupling agent.
Pada awalnya, filler yang digunakan untuk komposit berasal dari material guartz .
Namun, material glass pada resin komposit memiliki beberapa kekurangan antara
lain produksi material glass sangat tergantung pada bahan bakar fosil, material
glass bersifat non-degradable, tak terbarukan. Oleh karena itu, sekarang mulai
diupayakan penggunaan resin komposit serat alam sebagai pengganti material
glass salah satunya adalah serat sisal (Agave sisalana).
Tujuan Penelitian :Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
pengaruh jumlah volume filler wto terhadap kekerasan resin komposit nanosisal.
Metode Penelitian :Jenis penelitian ini adalah eksperimental laboratoris. Sample
penelitian adalah cetakan berbentuk silinder dengan ukuran diameter Smm dan
tinggi 2mm. Sample dibagi menjadi empat kelompok ( A, B, C, D ) dan setiap
kelompok berjumlah lima sample. Kelompok A memiliki jumlah volume filler
60wt”6, kelompok B filler 65 wty, kelompok C filler 70 wtyo dan kelompok D
menggunakan resin komposit Nanofiller filtek Z350. Sample diuji kekerasan
dengan menggunakan alat micro vickers. Analisis data menggunakan uji non-
parametric Kruskal Wallis.
Hasil Penelitian :Resin komposit dengan jumlah volume filler 60 wt”s memiliki
rata-rata kekerasan sebesar 10.8 VHN, resin komposit nanosisal 65”6 sebesar 20.4
VHN, resin komposit nanosisal 70” sebesar 13.8 VHN serta resin komposit
Nanofiller filtek Z350 sebesar 44.6 VHN. Hasil uji statistic non-parametric
Kruskal Wallis diketahui nilai p- 0,001 5 p « 0,05 (p- 0,001 « 0,05 ).
Kesimpulan :Terdapat pengaruh jumlah volume filler wt”o terhadap kekerasan
resin komposit nanosisal dengan perbedaan yang bermakna.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran Gigi S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 27 Jun 2022 06:34
Last Modified: 27 Jun 2022 06:34
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32640

Actions (login required)

View Item
View Item