PEMAHAMAN SISWA TENTANG AKHLAK PERGAULAN LAWAN JENIS DILIHAT DARI PENGARUH LINGKUNGAN SOSIAL DI SD SONGBANYU I GIRISUBO GUNUNGKIDUL

ESTRI RAHAYU (2012) PEMAHAMAN SISWA TENTANG AKHLAK PERGAULAN LAWAN JENIS DILIHAT DARI PENGARUH LINGKUNGAN SOSIAL DI SD SONGBANYU I GIRISUBO GUNUNGKIDUL. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
`HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (221kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf

Download (499kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (171kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik masyarakat Sadeng dilihat dari perspektif Pendidikan Agama Islam, untuk mengetahui akhlak siswa dilihat dari ciri atau karakteristik lingkungan sosial dan untuk mengetahui pengetahuan siswa kelas atas SD Songbanyu I tentang kaidah pergaulan antar lawan jenis. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan statistik sederhana. Data dianalisis secara deskriptif dan statistik sederhana. Hasilnya : (l) Karakteristik masyarakat Sadeng dilihat dari perspektif Pendidikan Agama Islam sudah mulai membaik. Hal ini dapat diketahui dan tingkat kemajemukan masyarakat yang berdampak pada munculnya perilaku yang negatif sudah mulai hilang. Hal tersebut dikarenakan adanya pemahaman masyarakat terhadap pengawasan antar anggota masyarakat. Nilai dan norma dalam masyarakat sudah dijalankan dengan baik, hal ini juga tidak lepas dari pengaruh pendidikan di daerah Sadeng Songbanyu dan sekitarnya. (2) Perasaan senang terhadap lawan jenis dan pemahaman tentang istilah pacaran sudah dipahami oleh siswa yang didapat melalui pendidikan disekolah. (3) Pendidikan juga membawa dampak yang positif terhadap perkembangan pola pikir siswa dan masyarakat, hal ini dapat diketahui bahwa karakteristik lingkungan sosial masyarakat Songbanyu yang dahulu banyak menikah pada usia dini, sekarang dengan adanya kemajuan pendidikan membuat pola pikir berubah kearah yang lebih baik. Selain itu pemahaman orang tua tentang dampak negatif dari pacaran juga sudah mulai dimengerti. Sehingga carnpur Langan orang tua dalam mengawasi dan membimbing anak-anaknya sangat berdampak baik terhadap perilaku anaknya terutama terhadap lawan jenis.
Key-word : akhlak pergaulan lawan jenis, lingkungan sosial

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 28 Jun 2022 03:29
Last Modified: 28 Jun 2022 03:29
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32673

Actions (login required)

View Item
View Item