PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, PROVITABILITAS DAN KUALITAS AUDIT (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAJAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE2013-2015_)

MUHAMMAD HUDA (2017) PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, PROVITABILITAS DAN KUALITAS AUDIT (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAJAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE2013-2015_). S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (363kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (377kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (871kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

Manajemen laba adalah suatu kondisi dimana manajemen melakukan
intervensi dalam proses penyusunan laporan keuangan bagi pihak eksternal
sehingga dapat meratakan, menaikkan, dan menurunkan laba Tujuan dari
penelitian ini adalah untuk menguji dan mendapatkan bukti empiris mengenai
pengaruh mekanisme corporate governance, ukuran perusahaan, leverage,
profitabilitas dan kualitas audit terhadap manajemen laba pada perusahaan
manufaktur yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2013-
2015.

Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang
terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (BEI) secara berturut-turut pada tahun
2013-2015. Sampel ditentukan dengan metode purposive sampling, sehingga
diperoleh total sampel sebanyak 147 perusahan selama tiga tahun. Metode
Metode analisis dari penelitian ini menggunakan analisis statistik deskriptif
dan analisis regresi linier berganda dengan program SPSS versi 22.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial, proporsi
dewan komisaris independen, leverage, profitabilitas dan kualitas audit tidak
berpengaruh terhadap manajemen laba. Sedangkan untuk kepemilikan
institusional, ukuran perusahaan berpengaruh negatif terhadap manajemen
laba.

Kata Kunci: Mekanisme Corporate Governance, Ukuran Perusahaan,
Leverage. Profitabilitas. Kualitas Audit, Manajemen Laba

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 01 Jul 2022 03:28
Last Modified: 01 Jul 2022 03:28
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32809

Actions (login required)

View Item
View Item