ANALISIS PENGARUH TINGKAT INFLASI DAN HARGA EMAS TERHADAP PENYALURAN PEMBIAYAAN CICIL EMAS PADA BANK SYARIAH MANDIRI KANTOR CABANG BANJARNEGARA (PERIODE 2014-2016)

NENI PUSPARINI (2017) ANALISIS PENGARUH TINGKAT INFLASI DAN HARGA EMAS TERHADAP PENYALURAN PEMBIAYAAN CICIL EMAS PADA BANK SYARIAH MANDIRI KANTOR CABANG BANJARNEGARA (PERIODE 2014-2016). S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL] Text (HALAMAN JUDUL)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (300kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (159kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel inflasi dan
harga emas terhadap penyaluran pembiayaan cicil emas pada Bank Syariah
Mandiri Kantor Cabang Banjarnegara. Pengujian hipotesis menggunakan
analisis regresi linier berganda dan pengujian asumsi klasik. Data yang
digunakan adalah data pembiayaan cicil emas periode 2014-2016. Berdasarkan
hasil analisis secara parsial tingkat inflasi berpengaruh negatif dan tidak
signifikan terhadap pembiayaan cicil, dengan nilai signifikansi sebesar 0,800 ? a
0,05 , sedangkan harga emas berpengaruh positif dan signifikan terhadap
pembiayaan cicil emas dengan nilai signifikansi sebesar 0,012 « a 0,05. Secara
simultan seluruh variabel bebas berpengaruh terhadap penyaluran cicil emas
pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Banjarnegara. Dengan koefisien
determinasi (Adjuster R Sguare) 16,9 Yo dan sisanya sebesar 83,196 dipengaruhi
oleh faktor lain seperti faktor promosi, pedapatan perkapita, dan pendapatan
bank.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1
Depositing User: Editor Perpus
Date Deposited: 02 Jul 2022 03:22
Last Modified: 02 Jul 2022 03:22
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32849

Actions (login required)

View Item
View Item