STUDI PELAKSANAAN IBADAH SHALAT SISWA KELAS VI SEKOLAH DASAR NEGERI KLEGUNG I KECAMATAN TEMPEL KABUPATEN SLEMAN

UMINATUN (2007) STUDI PELAKSANAAN IBADAH SHALAT SISWA KELAS VI SEKOLAH DASAR NEGERI KLEGUNG I KECAMATAN TEMPEL KABUPATEN SLEMAN. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (167kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (248kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf

Download (429kB)

Abstract

Penelitian yang berjudul Studi Pelaksanaan Ibadah Shalat Siswa Kelas VI Sekolah Dasar Negeri Klegung I Kecamatan Tempel Kabupaten Sleman ini bertujuan untuk mengungkap mengenai pelaksanaan ibadah sholat siswa kelas VI yang rata-rata usia 12 tahun masih kategori anak-anak,dimana pada masa-masa seusia ini perlu mendapatkan perhatian,yaitu dengan memberikan pendidikan dan pemberian contoh kepadanya,agar mereka tidak keliru dalam menapaki kehidupan,sehingga menemukan jati dirinya sebagai hamba Allah yang selalu ruku' dan sujud dihadapan-Nya,yang senantiasa mengharap kasih sayang-Nya dan duduk mulia disisi-Nya. Penelitian meliputi Tujuan yang ingin di capai sejauh mana pelaksanaan ibadah shalat siswa kelas VI SD N Klegung I? Apa saja faktor pendukung dan faktor penghambat dalam pelaksanaan ibadah sholat? Penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data melalui wawancara kepada Kepala Sekolah dan guru, serta melalui angket yang di berikan kepada 66 siswa yang berisi tentang pelaksanaan ibadah sholat, yang meliputi tentang bacaan maupun gerakan sholat sebagai gambaran keberhasilan pelaksanaan ibadah sholat. Kesimpulan dari penelitian tentang ibadah sholat siswa kelas VI SDN Klegung I antara lain :tujuan yang ingin dicapai sudah jelas bahwa mengajarkan ibadah sholat adalah agar siswa dapat memahami, menghayati serta mampu mengamalkan sholat wajib dengan baik dan benar. Kriteria sholat yang baik dan benar menurut ajaran islam, sesuai Wittman Rasulullah SAW. Di samping itu ada faktor yang sangat berpengaruh dalam keberhasilan suatu tujuan yaitu orang tua, sekolah dan lingkungan masyarakat. penilaian keberhasilan ibadah sholat dengan pemberian nilai dengan cara tes bacaan sholat dan praktik satu persatu. pelaksanaan ibadah sholat siswa kelas VI SD N Klegung I termasuk kategori berhasil karena dari jumlah 66 siswa yang sudah dapat sholat dan sempurna menguasai bacaan ada 57 siswa vane helium semnurna menguasai bacaan ada 6 siswa. vane kurang meneuasai

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 13 Jul 2022 02:39
Last Modified: 13 Jul 2022 02:39
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/33070

Actions (login required)

View Item
View Item