RENI AGUSTINA (2017) PENGARUH CAPITAL ADEOUACY RATIO (CAR), DANA PIHAK KETIGA (DPK), NON PERFORMING FINANCING (NPF), BIAYA OPERASIONAL DAN PENDAPATAN OPERASIONAL (BOPO) DAN RETURN ON ASSET (ROA) TERHADAP PEMBIAYAAN MURABAHAH (STUDI KASUS DI BANK MUAMALAT INDONESIA PERIODE 2012-2016). S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (210kB)
HALAMAN JUDUL.pdf
Download (2MB)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (450kB)
BAB I.pdf
Download (2MB)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (6MB)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (549kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (670kB)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Capital Adeguacy
Ratio (CAR), Dana Pihak Ketiga (DPK), Non Performing Financing (NPF), Biaya
Operasional dan Pendapatan Operasional (BOPO) dan Return on Asset (ROA)
terhadap tingkat pembiayaan murabahah di Bank Muamalat.
Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan
deskiptif. Populasi dalam penelitian ini adalah laporan keuangan bulanan bank
muamalat, sampel yang diambil dalam penelitian ini berjumlah 60 data, teknik
pengambilan sempel menggunakan Nonprobability sampling yaitu teknik
pengambilan sampel yang tidak memberi peluang atau kesempatan sama bagi setiap
unsur atau anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel. Pengumpulan data
menggunakan field research, library reseach dan internet research. Analisis yang
digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan secara bersama-sama variabel dependen
yaitu Pembiayaan murabahah dapat dijelaskan oleh variabel independen yang
terdiri dari Capital Adeguacy Ratio (CAR), Dana Pihak Ketiga (DPK), Non
Performing Financing (NPF), Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional
(BOPO) dan Return on Asset (ROA) dengan nilai R-sguare sebesar 82,245. Berarti
sisanya dijelaskan oleh variabel diluar model penelitian ini. Namun secara parsial
hanya variabel Capital Adeguacy Ratio (CAR), Dana Pihak Ketiga (DPK) yang
berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat pembiayaan murabahah.
Kata Kunci : CAR, DPK, NPF, BOPO, ROA, Pembiayaan Murabahah.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Divisions: | Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1 |
Depositing User: | Editor Perpus |
Date Deposited: | 28 Jul 2022 03:18 |
Last Modified: | 28 Jul 2022 03:18 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/33329 |